Ia juga sempat berjualan mukena eksklusif melalui akun pribadinya, menunjukkan kemampuan membaca peluang pasar dengan baik.
Amanda pernah membagikan tangkapan layar yang memperlihatkan total pengeluarannya selama satu tahun di aplikasi ojek online, yang mencapai Rp253 juta.
Angka itu tentu menunjukkan betapa tingginya tingkat aktivitas sekaligus kemampuannya untuk hidup dalam kenyamanan finansial.
Dengan berbagai sumber pendapatan mulai dari akting, bisnis, musik, hingga endorsement, total kekayaan Amanda Manopo diperkirakan mencapai puluhan miliar rupiah.
Meski tidak pernah menyebut angka pastinya, gaya hidupnya yang glamor dan kemurahan hatinya saat berbagi hadiah mewah menjadi bukti nyata status finansialnya.
Melihat jejak karier dan kehidupan pribadinya, Amanda Manopo adalah contoh nyata bagaimana kerja keras sejak muda bisa membawa seseorang ke puncak kesuksesan.
Gaya Hidup Amanda Manopo
Amanda Manopo bukan nama baru di dunia hiburan. Dikenal lewat perannya sebagai Andin dalam sinetron fenomenal "Ikatan Cinta", ia menjadi salah satu aktris dengan bayaran tertinggi di Indonesia.
Popularitas sinetron tersebut membuat penghasilannya melonjak drastis. Menurut sejumlah laporan, pendapatan Amanda saat membintangi "Ikatan Cinta" bahkan bisa mencapai Rp4 miliar per bulan.
Angka tersebut merupakan angka yang menempatkannya di jajaran selebritas terkaya tanah air.
Baca Juga: Sikap Amanda Manopo ke Fajar Sadboy di Hari Pernikahan Tuai Pujian, Memeluk hingga Ajak Foto Bareng!
Tak hanya itu, Amanda juga aktif di berbagai bidang lain. Ia memulai karier sebagai model sejak usia satu tahun dan telah membintangi ratusan iklan sebelum remaja.
Kemudian, ia merambah ke dunia musik dengan merilis lagu-lagu populer seperti "Tanpa Batas Waktu" dan "Rahasia Tuhan" yang semakin memperkuat citranya sebagai artis multitalenta.
Demikian itu asumsi seberapa kaya Amanda Manopo. Dengan segala kemewahan yang mengiringi hari bahagianya, Amanda melakukan aksi berbagi kebahagiaan dengan nilai luar biasa yang terasa begitu enteng.
Kontributor : Mutaya Saroh
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Sepatu New Balance Diskon 70 Persen di Sports Station, Mulai Rp100 Ribuan
- Petugas Haji Dibayar Berapa? Ini Kisaran Gaji dan Jadwal Rekrutmen 2026
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Pilihan Ban Motor Bebas Licin, Solusi Aman dan Nyaman buat Musim Hujan
Pilihan
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
-
4 Rekomendasi HP Layar AMOLED Paling Murah Terbaru, Nyaman di Mata dan Cocok untuk Nonton Film
-
Hasil Liga Champions: Kalahkan Bayern Muenchen, Arsenal Kokoh di Puncak Klasemen
-
Menkeu Purbaya Diminta Jangan Banyak Omon-omon, Janji Tak Tercapai Bisa Jadi Bumerang
-
Trofi Piala Dunia Hilang 7 Hari di Siang Bolong, Misteri 59 Tahun yang Tak Pernah Tuntas
Terkini
-
Apa Beda Powder Foundation dan Two Way Cake? Cek 6 Rekomendasi Terbaiknya
-
Apa Pekerjaan Insanul Fahmi? Ngaku Sudah Nikahi Inara Rusli
-
Apa Pekerjaan Tristan Molina? Pacar Brondong Olla Ramlan yang Masih 20 Tahun
-
5 Rekomendasi Parfum Aroma Buah di Indomaret yang Wanginya Tahan Lama, Cocok Dipakai Sehari-hari
-
Bagaimana Jika Barang Tertinggal di Kereta? Begini Prosedurnya
-
Insanul Fahmi Pengusaha Apa? Akhirnya Klarifikasi Isu Selingkuh dengan Inara Rusli
-
Poligami Tanpa Restu Istri Pertama Gak Dosa? Heboh Isu Insanul Fahmi Nikahi Siri Inara Rusli
-
5 Rekomendasi Rangkaian Skincare Anti Aging untuk Usia 50 Tahun Ke Atas
-
Berapa Usia Tristan Molina? Ternyata Seumuran Anak Olla Ramlan
-
7 Sepatu Converse yang Lagi Diskon Besar di Sport Station, Ada yang Turun Harga hingga 50%