-
Isu perceraian Raisa dan Hamish Daud tiba-tiba mencuat pada Oktober 2025.
-
Publik pun kembali menyoroti kontroversi lama yang pernah melibatkan sang aktor.
-
Hamish Daud sempat diterpa tuduhan serius, mulai dari isu pelecehan dan gosip "open BO".
Suara.com - Hubungan rumah tangga antara Raisa Andriana dan Hamish Daud tengah diterpa isu keretakan. Kabar ini mencuat setelah sebuah komentar dari akun @/valen_tine_02 ramai diperbincangkan di media sosial.
Dalam komentarnya, akun tersebut mengklaim memperoleh informasi dari sumber internal yang menyebutkan bahwa Raisa telah resmi mengajukan gugatan cerai.
"Ini sudah pasti, Raisa baru saja mengajukan. Info A1, dari orang dalam, kak. Tapi yang lebih parah lagi... ah, sudahlah," tulis akun tersebut dalam unggahan yang dibagikan ulang oleh akun TikTok @heymilkteaaa pada Rabu (22/10/2025).
Meski kabar ini telah menyebar luas di platform seperti TikTok dan Instagram, baik Raisa maupun Hamish belum memberikan pernyataan resmi untuk mengonfirmasi atau membantah isu tersebut.
Imbas dari kabar ini membuat publik kembali menyoroti sisi lain dari kehidupan rumah tangga mereka. Sejumlah kontroversi lama yang melibatkan Hamish Daud pun kembali mencuat ke permukaan.
Berikut adalah deretan isu kontroversial terkait Hamish Daud yang kembali ramai dibahas di dunia maya:
1. Isu Open "BO" di Bali
Kabar ini mencuat pada akhir 2023 dan menjadi viral di media sosial. Dugaan ini bermula dari komentar seorang warganet yang mengklaim bahwa Hamish kerap menyewa jasa perempuan di Bali.
Komentar tersebut muncul di tengah perbincangan mengenai kondisi mental Raisa, yang disebut-sebut mengalami gangguan kecemasan (anxiety disorder).
Baca Juga: Kini Diduga Diceraikan Raisa, Ingat Lagi Kabar Hamish Daud Hobi 'BO' Cewek di Bali
Dalam komentar tersebut, seorang netizen menulis bahwa suami Raisa sering melakukan "BO" (booking out) dengan teman dari seorang pemandu musik di Bali.
Klaim ini langsung memicu kehebohan dan membuat nama Hamish Daud menjadi trending topic. Namun, tidak ada bukti konkret yang mendukung tuduhan tersebut, dan informasi itu hanya bersumber dari komentar anonim tanpa verifikasi.
Manajer Hamish Daud pun memberikan klarifikasi dan membantah keras tuduhan tersebut. Ia menyatakan bahwa informasi yang beredar tidak benar dan sangat merugikan nama baik Hamish.
Kala itu, pihak manajemen juga mempertimbangkan langkah hukum terhadap penyebar fitnah yang mencemarkan nama baik kliennya.
2. Tuduhan Tidak Membayar Gaji Karyawan
Kasus dugaan Hamish Daud tidak membayar gaji karyawan mencuat ke publik setelah sebuah unggahan viral di platform X (sebelumnya Twitter) pada Desember 2024.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 7 Sepatu Nike Tanpa Tali yang Praktis dan Super Nyaman untuk Lansia
Pilihan
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
-
Hashim dan Anak Aguan Mau Caplok Saham UDNG, Bosnya Bilang Begini
Terkini
-
4 Sepatu Wanita Slip On TOMS untuk Tampilan Kasual dan Trendi, Nyaman Dipakai Kapan Saja
-
Nisfu Syaban 2026 Tanggal Berapa? Ini Jadwal Puasa dan Amalan yang Gen Z Wajib Tahu
-
4 Rekomendasi Sunscreen SPF 35 untuk Anak Sekolah, Ringan tapi Tetap Melindungi
-
6 Hikmah Tradisi Munggahan Sebelum Puasa Ramadan untuk Umat Muslim
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 10 Halaman 95 Revisi 2023: Soal Hikayat Si Miskin
-
5 Cushion High Coverage untuk Menutup Ketidaksempurnaan Kulit Usia 40 Tahun, Bye Noda Hitam
-
Bagaimana Cara Memilih Cushion yang Tidak Menyebabkan Jerawat? Cek 3 Rekomendasi Produknya
-
Kapan Waktu Tepat Munggahan Ramadan 2026? Cek Jadwal Ideal di Sini!
-
5 Toner Retinol di Bawah Rp50 Ribuan untuk Cegah Keriput di Usia 45 Tahun
-
Apakah Sunscreen Bisa Hilangkan Flek Hitam? Cek di Sini Rekomendasi Terbaik