Suara.com - Bagi para pecinta parfum, terdapat tiga faktor penting yang dapat menentukan kualitas aroma wewangian yang dipilih antara lain yaitu Sillage, Projection, dan Longevity (SPL). Diketahui, SPL dapat menjadi indikator utama dalam mengetahui seberapa jauh, seberapa lama dan bagaimana jejak aroma parfum yang ditinggalkan.
Membeli parfum dengan kandungan SPL yang tinggi merupakan suatu keputuasan yang terbaik. Pasalnya parfum SPL tinggi, mangandung aroma yang akan meninggalkan jejak kuat. Selain itu, aroma parfum SPL pun juga dapat bertahan hingga 6-8 jam bahkan ada yang tahan hingga berhari-hari.
Saat ini, sudah banyak parfum SPL yang dapat ditemui di pasaran. Tak hanya brand luar negeri, beberapa parfum lokal asal Indonesia pun juga menawarkan SPL terbaik dengan harga yang ramah fi kantong.
Buat kamu yang sedang mencari rekomendasi parfum dengan SPL (Sillage, Projection, dan Longevity) tinggi dengan harga murah, bisa menyimak artikel ini. Penting pula untuk menyesuaikan dengan acara atau pesta yang akan dihadiri.
Rekomendasi Parfum SPL Tinggi dengan Harga Murah
Ini dia beberapa pilihan parfum yang memiliki tingkat SPL tinggi namun dibanderol harga murah:
1. Le AMor
Bagi kamu yang menyukai parfum SPL tinggi beraroma vanila, bisa memilih produk parfum lokal terbaik satu ini. Ya, Le AMor parfum hadir dengan perpaduan aroma vanila serta bunga yang cenderung manis serta menyegarkan saat disemprot.
Tak hanya itu, produk lokal satu ini dikemas dengan botol spray 100ml. Harganya pun cukup terjangkau, yaitu sekitar Rp50.000 saja.
2. Morris
Morris merupakan parfum yang dirancang untuk Generasi Milenial, di mana produknya memiliki ciri khas wangi masa kini. Hadir dengan design yang sangat menarik, varian Morris hadir sesuai karakter milenial serta harga yang terjangkau.
Baca Juga: Panduan Memilih 7 Moisturizer Skintific: Mana yang Paling Cocok Sesuai Kebutuhan Kulit Kamu?
Produk dengan SPL tinggi ini termasuk kategori Eau De Parfum (EDP), sehingga mempunyai aroma yang lebih tahan lama. Harga Morris sekitar Rp42.500.
3. Onix
Rekomendasi merek parfum lokal SPL tinggi selanjutnya ada dari Onix Fragrance. Salah satu varian yang banyak diincar dan sering sold out, yakni Mexicola. Di mana varian ini mempunyai aroma sentuhan wangi manis, segar, fruity, dan juga floral.
Onix sangat cocok dipakai pada malam hari ketika menghadiri kondangan, pesta malam atau dinner bersama pasangan. Harganya pun cukup terjangkau yaitu Rp99.000.
4. Bali Surfers Perfume Blue Point
Pada penjualan tahun 2024, Bali Surfers Perfume varian Blue Point menjadi salah satu varian terlaris di antara parfum lokal lain. Selain aromanya, Blue Point juga banyak disukai lantaran memiliki SPL yang dar der dor dengan jarak satu hingga dua meter dan ketahanan hingga 6 - 8 jam lamanya. Harga produk ini sekitar Rp110.000.
5. BRODO Parfume
Rekomendasi parfum lokal dengan SPL tinggi lainnya ada dari BRODO. Diketahui, BRODO Parfume terinspirasi dari kemewahan alam pulau yang ada di Timur Indonesia dengan menjunjung wibawa kultur yang lekat.
Tak sampai di situ, produk satu ini juga tersedia dalam berbagai variasi aroma yang sudah diracik secara istimewa untuk mejunjang penampilan dan memberi kesan elegan. Harga parfum ini sekitar Rp
Berita Terkait
-
5 Sunscreen Lokal yang Aman untuk Ibu Hamil, Menutrisi Kulit Mulai Rp30 Ribuan
-
7 Pilihan Lokasi Tanah Murah di Sekitar Bekasi Barat, Ada Akses Transum
-
10 Parfum Tahan Lama yang Aman Dibawa di Kabin Pesawat untuk Pria dan Wanita
-
Panduan Memilih 7 Moisturizer Skintific: Mana yang Paling Cocok Sesuai Kebutuhan Kulit Kamu?
-
Sinopsis Film Eddington, Perselisihan Joaquin Phoenix dan Pedro Pascal saat Covid-19 Melanda
Terpopuler
- Feri Amsari Singgung Pendidikan Gibran di Australia: Ijazah atau Cuma Sertifikat Bimbel?
- 7 Mobil Kecil Matic Murah untuk Keluarga Baru, Irit dan Perawatan Mudah
- Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
- 21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Oktober 2025, Dapatkan 1.500 Gems dan Player 110-113 Sekarang
- Pria Protes Beli Mie Instan Sekardus Tak Ada Bumbu Cabai, Respons Indomie Bikin Ngakak!
Pilihan
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
Terkini
-
10 Parfum Scarlett Terlaris di Shopee yang Wanginya Tahan Lama, Varian Apa Aja?
-
5 Zodiak Paling Red Flag, Ternyata Bukan Cuma Gemini
-
Tips Ampuh: Menghapus Noda Cat Rambut dari Dinding dengan Mudah
-
Keajaiban Tersembunyi: Menelusuri Pantai-Pantai Eksotis di Gunungkidul
-
Siapa Sarah Mega dan Apa Kasusnya? Videonya Jika Bebas dari Lapas Ramai Disorot
-
7 Loose Powder yang Ampuh Tutupi Flek Hitam, Mulai Rp 50 Ribuan
-
Sosok Ibu Timothy Anugerah, Besar Hati Maafkan Pembully Anaknya Ternyata Seorang Pengajar
-
Ramalan Shio 25 Oktober 2025: Shio Kerbau Jaga Bicara, Shio Anjing Awas Keuangan
-
Bukan Sekadar Olahraga Elite, Golf Jadi Magnet Gaya Hidup Baru
-
Bukan Sekadar Jualan, Tapi Inovasi: Cara Pintar yang Bikin UMKM Naik Kelas