- Seiring dengan bertambahnya usia, bedak kerap diandalkan untuk menutupi kekurangan di wajah.
- Untuk usia 60 tahun, ada beberapa bedak yang layak pakai dengan hasil akhir memuaskan.
- Intip daftar bedak yang cocok untuk usia 60 tahun dari brand lokal hingga luar.
Suara.com - Seiring bertambahnya umur, produksi minyak alami kulit berkurang, sehingga perlu memilih bedak yang tepat agar tidak retak atau cakey.
Bedak untuk usia 60 tahun disarankan memiliki kemampuan untuk menutupi garis halus, kerutan, pori-pori besar maupun flek hitam tanpa membuat kulit terasa kering.
Di pasar kosmetik, tersedia beragam pilihan bedak untuk mendukung tampilan usia 60-an baik yang berbentuk bedak tabur maupun bedak padat sejenis two way cake.
Jenis Bedak untuk Usia 60-an
- Bedak tabur (loose powder): teksturnya ringan ketimbang bedak padat. Pilih yang berlabel "translucent" atau transparan agar warna kulit asli tetap terlihat natural tanpa terlihat dempul.
- Bedak padat: Cari bedak yang mengandung Hyaluronic Acid atau Vitamin E untuk menjaga kelembapan kulit sepanjang hari. Hindari bedak padat jenis two way cake yang terlalu berat agar tidak mudah pecah.
7 Rekomendasi Bedak Terbaik untuk Usia 60-an
1. Laura Mercier Translucent Loose Setting Powder
Partikelnya sangat halus (micro-refined) sehingga tidak akan masuk ke dalam kerutan. Bedak ini efektif memberikan efek soft-focus yang secara instan menyamarkan tekstur kulit yang tidak merata.
Baca Juga: 5 Rekomendasi Primer yang Bagus, Bikin Makeup Nempel dan Tahan Lama Seharian
Hasil akhir matte yang natural namun tetap terlihat seperti kulit asli. Dengan kualitas yang dimiliki, bedak Laura Mercier Translucent Loose Setting Powder dibanderol dengan harga mulai Rp475.000.
2. Make Over Silky Smooth Translucent Powder
Beralih ke brand lokal, Make Over Silky Smooth Translucent Powder menjadi pilihan menarik karena kualitasnya yang sangat ramah untuk kulit kering orang dewasa.
Teksturnya lembut dan ringan saat dibaurkan ke wajah. Bedak ini membantu menjaga kelembapan kulit sehingga wajah tidak terlihat kaku. Hasil akhir riasan halus dan lembut. Harganya Rp159.000.
3. Wardah Colorfit Mattifying Powder
Jika mencari bedak padat yang praktis tapi tetap ringan, Wardah Colorfit Mattifying Powder pantas dijadikan pilihan untuk makeup harian dengan hasil akhir soft matte.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
5 Shio Ini Diprediksi Bakal Kaya Raya dan Sukses Besar di Tahun Kuda Api 2026
-
Hoki! Ini 5 Zodiak yang Bakal Kaya Raya sebelum Akhir Tahun 2026
-
5 Rekomendasi Mudik Gratis Lebaran 2026: Bisa Bareng Indomaret, Bagaimana Caranya?
-
5 Alat Kesehatan untuk Cek Gula Darah dan Kolesterol di Rumah, Mulai dari Rp100 Ribuan
-
5 Sepatu On Cloud untuk Umroh, Nyaman Buat Jalan 25 Ribu Langkah per Hari
-
Cari Cushion untuk Usia 50-an? Ini 5 Pilihan untuk Samarkan Garis Halus dan Kerutan
-
Ibrahim Risyad Larang Istri Jadi IRT, Begini Hukumnya Dalam Islam
-
5 Sampo Non SLS di Bawah Rp50 Ribu, Rahasia Rambut Sehat dan Berkilau
-
Dorong Ekonomi Daerah, Pusat Bisnis Baru di Bali Fokus Kembangkan Kopi dan Cokelat Premium
-
5 Vitamin untuk Perempuan Jelang Menopause, Cocok Diminum sejak Usia 40-an