Lifestyle / Female
Senin, 12 Januari 2026 | 17:11 WIB
ilustrasi rambut kering dan mengembang (freepik)

Formulanya turut mengandung soy milk protein yang mampu menghidrasi rambut. Kondosioner ini bahkan diklaim dapat membuat rambut lebih halus sejak pertama kali pemakaian.

Harga: Rp37.500

6. Serasoft Conditioner

Serasoft Conditioner (Klik Indomaret)

Serasoft Conditioner merupakam kondisioner untuk rambut kering dan mengembang yanh dapat ditemukan di Indomaret lainnya. Perawatan rambut yang diformulasikan dengan DGA Serum teknologi Jepang dan bahan alami seperti Sophora Root ini mampu menutrisi, menguatkan akar rambut, mengurangi kerontokan, hinhha membuat rambut lebih halus, mudah diatur, serta berkilau

Produk yang mengandung Hair Fall Treatment dan Shiny Black ini juga dapat memperkuat batang agar tidak mudah patah serta memberikan kelembapan dan kilau sehat pada rambut.

Harga: Rp30.500

7. TRESemmé Keratin Smooth Conditioner

TRESemmé Keratin Smooth Conditioner (Klik Indomaret)

TRESemmé Keratin Smooth Conditioner  merupakan kondisioner untuk rambut kering dan rontok yang diperkaya dengan hydrolyzed keratin untuk menutrisi rambut. Produk ini juga mengandung micro-smoothing particle sehingga nutrisinya bisa meresap sampai ke akar.

Aromanya juga dapat memberikan kesegaran ekstra hingga 48 jam. Selain itu, formulanya juga dapat membuat rambut lembut dan berkilau seperti sedang melakukan perawatan salon.

Harga: Rp48.900

Demikian beberapa rekomendasi conditioner di Indomaret untuk rambut kering dan mengembang. Semoga membantu!

Baca Juga: 5 Shampo Organik untuk Kulit Kepala Sehat Tanpa Ketombe

Kontributor : Putri Ayu Nanda Sari

Load More