Suara.com - Seorang bocah berusia tiga tahun terluka parah usai jadi bulan-bulanan Jaguar di sebuah kebun binatang di Arkansas, Amerika Serikat (AS) pada hari Jumat (10/10/2014). Bocah tiga tahun itu kini berada dalam kondisi kritis.
Awalnya, si bocah jatuh ke dalam kandang Jaguar sedalam 4,5 meter di kebun binatang Little Rock. Nahas, si bocah langsung diserang dua ekor Jaguar yang tinggal di kandang tersebut.
Salah satu Jaguar menarik lehernya, sementara seekor lainnya menginjak si bocah. Alhasil, bocah malang itu mengalami lecet parah di bagian kulit kepalanya. Tengkorak kepalanya juga mengalami keretakan. Luka-luka juga ditemukan di beberapa bagian tubuhnya.
Ayah dan kakek si bocah mengatakan, mereka melempar tas kamera dan botol minum untuk mengusir hewan buas tersebut. Kemudian, petugas bergegas masuk ke dalam kandang dan berupaya menyelamatkan si bocah. Mereka menyemprotkan alat pemadam untuk menjauhkan jaguar tersebut dari si bocah.
Pihak berwajib kini masih berupaya mencari tahu bagaimana bocah tersebut bisa jatuh ke dalam kandang. Identitas si bocah sengaja dirahasiakan atas permintaan keluarga. (Reuters)
Tag
Berita Terkait
-
Nick Cassidy Sukses Raih Kemenangan Beruntun di London E-Prix 2025
-
Viral Jaguar di Ragunan Terlihat Lemas, Manajemen: Tidak Semua yang Kurus Berarti Sakit
-
Penjualan Merosot, Jaguar Land Rover PHK 500 Karyawan
-
Jangan Kaget! Mobil Mewah Ini Bisa 'Ambles' Nilainya Sampai 73 Persen
-
Heboh! Ustaz Das'ad Latif Coba Mobil Jaguar Tanpa Sopir, Reaksinya Bikin Ngakak!
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Listrik Harga di Bawah Rp10 Juta, Hemat dan Ramah Lingkungan
- 10 Rekomendasi Tablet Harga 1 Jutaan Dilengkapi SIM Card dan RAM Besar
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
Pilihan
-
Daftar Harga HP Xiaomi Terbaru Oktober 2025: Flagship Mewah hingga Murah Meriah
-
Kepala Daerah 'Gruduk' Kantor Menkeu Purbaya, Katanya Mau Protes
-
Silsilah Bodong Pemain Naturalisasi Malaysia Dibongkar FIFA! Ini Daftar Lengkapnya
-
Maarten Paes: Pertama (Kalahkan) Arab Saudi Lalu Irak, Lalu Kita Berpesta!
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
Terkini
-
Tren Korea Tak Berhenti di K-Pop, Kini Giliran Produk Aslinya Kuasai Pasar Indonesia
-
Empat Pendukung ISIS di Sumatera Diciduk Densus 88! Gunakan Media Sosial untuk Provokasi Teror
-
Kasus Haji Belum Ada Tersangka, Apa Alasan KPK 3 Kali Periksa Eks Bendum Amphuri Tauhid Hamdi?
-
Proyek PLTU Kalbar Mangkrak, Negara Rugi Rp1,35 Triliun: Uang Lenyap, Listrik Tak Menyala
-
Warga Papua Sebut PSN sebagai Ekosida: Hutan Kami Mati karena Proyek Serakah Nasional
-
Jorok! Kemenkes Didesak Segera Jatuhi Sanksi RS Cut Meutya usai Viral Kasur Pasien Penuh Belatung
-
5 Fakta Heboh Kasus Video Panas Hilda Pricillya dan Pratu Risal yang Guncang Media Sosial
-
Refleksi MUI Soal Masa Depan Air di Jakarta: Tak Hanya Menghidupi, Tapi Juga Mempersatukan
-
Teka-teki Kematian Siswi SMK Dikaitkan dengan Keracunan MBG, Apa yang Sebenarnya Terjadi?
-
Rocky Gerung Curiga Motif Jokowi Temui Prabowo karena Gelisah, Berkaitan Nasib Gibran dan Bobby?