Suara.com - Hanya butuh 50 menit dan 48 detik bagi pembeli untuk menyapu 300.000 durian Mao Shan Wang, dengan berat sekitar 60 ton, dari rak virtual dalam penjualan kilat online beberapa waktu lalu.
Penjualan, yang merupakan bagian dari festival durian online China-Malaysia 2020, meraup total 14,7 juta dolar AS.
Sebagaimana AsiaOne mengutip The Star, Kamis (8/10/2020), menyusul pengumuman rekor penjualan selama festival durian, utusan khusus Perdana Menteri Malaysia untuk China, Datuk Seri Tiong King Sing, membagikan statistik yang menunjukkan bahwa China telah mengimpor 3.200 ton bubur dan pasta durian beku senilai 41 juta dolar AS pada 2018 dan 7.700 ton senilai 67 juta dolar AS tahun lalu.
Dia yakin ekspor durian Malaysia ke China akan berkontribusi pada perdagangan bilateral kedua negara.
"Meski ada wabah Covid-19, saya yakin permintaan durian Malaysia tidak akan terancam," tambahnya.
Sementara industri buah berduri pada awalnya terpukul pada awal pandemi Covid-19, dengan harga turun setidaknya 50 persen, penjualan kembali meningkat setelah situasi di China membaik.
Pada Juni lalu, Shi Ziming, Penasihat Komersial di Kedutaan Besar China di Malaysia mengatakan kepada The Star bahwa permintaan Durian di China masih kuat, meskipun terjadi gangguan pada rantai pasokan.
Sebenarnya, penjualan mengalami peningkatan sepuluh kali lipat menjelang akhir Maret lalu.
Menurutnya, durian populer di kalangan konsumen China yang membelinya sebagai hadiah spesial untuk keluarga dan teman.
Baca Juga: Unik! Mahasiswa asal Singapura Ini Sulap Buah Durian Menjadi Konsol Game
Ekspor durian ke China sejak itu kembali ke hampir 80 persen dari volume regulernya, tambah presiden Asosiasi Petani Makanan Malaysia Francis Hong saat itu. Pasokan juga diharapkan meningkat untuk memenuhi permintaan.
Berita Terkait
-
Pedagang: Penertiban Dimanfaatkan Satpol PP Untuk Modus Minta Durian
-
Ngakak! Pertama Kali Makan Durian, Yuju GFRIEND Sebut Baunya Mirip Kentut
-
Heboh Pia Durian Vietnam My Bali Spesial dari Medan, Netizen: Beli Dimana?
-
Kreatifnya Kebangetan, Wanita Ini Sulap Kulit Durian Jadi Aksesoris Unik
-
Kulit Durian Bisa Diubah Jadi Boneka Lucu, Gemas tapi Jangan Dipeluk!
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
Terkini
-
Bahlil Sarankan Mantan Presiden Dapat Anugerah Gelar Pahlawan Nasional, Termasuk Soeharto
-
Ajukan PK, Adam Damiri Akan Hadirkan Enam Ahli di Sidang Asabri
-
Komisi VII DPR Sentil Industri Film Nasional: 60 Persen Dikuasai Kelompok Tertentu, Dugaan Monopoli?
-
Warga Baduy Korban Begal Ditolak RS? Ini Klarifikasi Gubernur Pramono Anung
-
Empat Gubernur Riau Terjerat Korupsi, KPK: Kami Sudah Lakukan Pencegahan Intensif
-
Usai Jerat Bupati, KPK Tetapkan 3 Tersangka Baru dalam Kasus Koltim
-
Wamendagri Wiyagus Tekankan Pentingnya Integritas dan Profesionalisme Penyelenggara Pemilu
-
Balas Dendam, Santri Korban Bullying Ngamuk Bakar Ponpes di Aceh Besar, Begini Kronologinya!
-
Sidang Perdana PK, Tim Hukum Eks Dirut Asabri Adam Damiri Ungkap 8 Bukti Baru
-
Teror Telepon Misterius ke Hakim Tipikor Medan Sebelum Kamar Pribadinya Ludes Kebakaran