Akun tersebut juga menyampaikan, demi mendapatkan paspornya kembali dari petugas dan melanjutkan perjalanan, maka ia sepakat dengan permintaan petugas terkait denda. Turis itu juga mengaku diminta tak menceritakan pengurangan denda yang diterimanya.
Setelah menyatakan setuju, petugas memintanya untuk melakukan perekaman sidik jari. Selanjutnya petugas tersebut melakukan stempel/cap paspornya, dan ia dipersilahkan untuk melanjutkan perjalanan.
Di luar wewenang Bea Cukai
Bea Cukai menyatakan bahwa pengambilan foto di area terbatas bandara tersebut sudah diatur dalam peraturan Permenhub No. PM 80/2017, dan bukan bagian dari kewenangan bea cukai.
Begitupun dengan kewenangan untuk melakukan repatriasi, juga disebutkan bukan merupakan kewenangan dari Bea Cukai.
Proses koordinasi dengan KDEI
Meski demikian, pihak Bea Cukai mengaku akan tetap berusaha untuk melakukan koordinasi dengan berbagai pihak untuk mencari tahu duduk perkara dan melakukan komunikasi dengan yang bersangkutan.
Selain itu, Bea Cukai kini juga sedang dalam proses melakukan koordinasi dengan Kantor Dagang dan Ekonomi Indonesia (KDEI) di Taipei.
Kontributor : Syifa Khoerunnisa
Berita Terkait
-
Istri Keciduk Main Serong saat Ramadhan, Selingkuhan Ngumpet di Kolong Kasur, 'David Beckham' Ikut Turun Tangan!
-
Viral! Rentetan Penumpang Ngamuk Imbas AC Pesawat Mati, Alvin Lie Bilang Begini
-
Dokter Richard Lee Sentil Pengacara yang Laporkan TikToker Awbimax: Mau Laporin Pakai Undang-undang Apa?
-
Viral Video Kereta Pelajar Dibakar Usai Konvoi di Medan
-
Heboh Penumpang Pesawat Batik Air Protes Gegara AC Mati, Begini Penjelasan Maskapai
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
Terkini
-
Drama London: Paspampres Klarifikasi Soal Halangi Jurnalis Saat Kawal Presiden Prabowo
-
Ketua KPK Jawab Peluang Panggil Jokowi dalam Kasus Korupsi Kuota Haji
-
Curhat Pimpinan KPK ke DPR: Alat Kurang Canggih Jadi Hambatan Utama OTT
-
Animo Tinggi, PDIP Minta Kemensos 'Gaspol' Bangun Sekolah Rakyat
-
PSI: Polri Harus Tetap di Bawah Presiden, Bukan Jadi Kementerian
-
KND Kawal Hak Atlet Disabilitas, Kontingen Indonesia Raih 135 Emas di ASEAN Para Games 2025
-
Ketua DPRD DKI Kawal Janji Pramono Lepas Saham Perusahaan Bir, Kaji Opsi Tukar Guling
-
Jadi Ipar Presiden RI, Soedradjad Djiwandono Ngaku Kudu Hati-hati Komentari Masalah Dalam Negeri
-
Kali Ciliwung Meluap, 11 RT di Jakarta Terendam Banjir
-
'Awal Tahun yang Sempurna', Daftar 4 Kritik Adian Napitupulu Terhadap Pemerintahan Prabowo