Suara.com - Agen pemegang merek (APM) asal Jepang yakni Mitsubishi, PT. Krama Tiga Yudha Berlian memperkenalkan varian baru di segmen Multi Purpose Vehicle (MPV), Mitsubishi Delica.
Menurut Presiden Direktur PT. Krama Tiga Yudha Berlian, Noburo Tsuji, kendaraan ini untuk memberikan opsi kendaraan di segmen MPV.
"Mobil ini juga mengandung DNA sport," katanya di Booth Mitsubishi di Indonesia International Motor Show (IIMS), Kamis (18/9/2014).
Dia menyebut bahwa kendaraan ini tidak hanya bisa digunakan sebagai kendaraan keluarga yang bisa digunakan di dalam kota saja, tapi juga untuk keperluan semi off road.
"Ini MPV dengan rasa SUV," katanya.
Mobil yang dijual dengan harga Rp409 juta ini sudah bisa dipesan sejak di IIMS. Hanya, pengiriman unit mobil akan dilakukan pada bulan Oktober dan November.
Mobil ini menggunakan mesin MIVEC 2.0 L dengan Auto Stop and Go dengan CVT 6 percepatan padle shift dan cruise control.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
- 58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
- 5 Sunscreen Wardah Untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Atasi Tanda Penuaan
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
Pilihan
-
4 HP Baterai Jumbo Paling Murah Tahan Seharian Tanpa Cas, Cocok untuk Gamer dan Movie Marathon
-
5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
-
Hari Ini Bookbuilding, Ini Jeroan Keuangan Superbank yang Mau IPO
-
Profil Superbank (SUPA): IPO Saham, Harga, Prospek, Laporan Keuangan, dan Jadwal
-
Jelang Nataru, BPH Migas Pastikan Ketersediaan Pertalite Aman!
Terkini
-
5 Motor dengan Bagasi Besar yang Muat Simpan Helm, Mulai Rp19 Jutaan
-
5 Motor Matic Kuat Angkut Barang Berat, Cocok untuk Kuli hingga Kurir Paket
-
5 Pilihan Ban Motor Bebas Licin, Solusi Aman dan Nyaman buat Musim Hujan
-
5 Mobil Keluarga 8 Seater yang Ada Sunroof, Mewah dan Sirkulasi Udara Bagus
-
8 Rekomendasi Motor Listrik Mirip Vespa yang Lebih Murah dan Irit
-
Hasil TTC Thailand 2025: Bintang Pranata Sukma Kunci Posisi 3 Klasemen Akhir
-
Veloz Bekas Harga Ramah, Tampilan Masih Mewah dan Gagah
-
4 Big Skutik Bekas Nyaman untuk Akomodasi Antar Jemput Anak, Cocok Buat Ayah Muda Kekinian
-
Untung dan Rugi Beli Mobil Listrik Bekas, Simak sebelum Menyesal!
-
Veloz Hybrid Sudah, Giliran Toyota Siapkan Vios Hybrid