Suara.com - Toyota, sama seperti produsen mobil lain di dunia, punya nama-nama unik untuk disematkan pada mobil-mobilnya. Nama yang digunakan tidak asal pilih, tetapi punya cerita masing-masing di baliknya.
Produsen mobil terbesar di Jepang itu mengambil nama dari jenis-jenis bunga hingga tokoh dalam mitologi Yunani, yang tentu saja sesuai dengan inspirasi pengembangan mobil tersebut.
Berikut adalah arti di balik delapan nama mobil ikonik Toyota:
1. Yaris
Yaris adalah peleburan dari nama dalam mitologi Yunani dan kata bahasa Jerman. Dalam mitologi Yunani "Charis" adalah simbol kecantikan dan keanggunan. Toyota hanya menggantik "Ch" dengan "Ja" atau "Ya" dari bahasa Jerman yang artinya "Iya", untuk melambangkan sambutan positif dari pasar Eropa terhadap mobil itu.
2. Supra
Supra adalah kata dalam bahasa Latin yang berarti: di atas. Nama itu layak diberikan untuk mobil sport Toyota ini karena kinerjanya yang tak kalah dari mobil-mobil sport Eropa lainnya seperti Porsche 911 Turbo dan Aston Martin DB7.
3. Celica
Celica berasal dari kata bahasa Spanyol yang berarti hal-hal yang berasal dari surga. Nama itu diklaim cocok untuk kinerja dan penampilan sedan Toyota tersebut.
4. Auris
Auris berakar dari kata bahasa Latin, "aurum" yang berarti emas. Nama itu juga terinpirasi dari kata bahasa Inggris "aura" yang berarti pancaran cahaya. Jika digabungkan kedua kata itu akan menjadi "pancaran cahaya emas" dan dinilai cocok dengan mobil yang diperkenalkan pada 2006 silam di arena Paris Motor Show.
5. Corolla
Corolla adalah kelopak yang melingkar di sekitar pusat dari sebuah bunga. Nama itu dipilih karena dinilai mewakili kecantikan dan daya tarik mobil hatchback andalan Toyota itu.
6. Prius
Dalam bahasa Latin, "Prius" berarti "yang terdahulu" atau "yang sebelumnya". Nama itu digunakan untuk menjelaskan fakta bahwa Prius diluncurkan di Jepang pada 1997 dan belum ada mobil hybrid yang pernah diproduk masal sebelum itu.
7. Corona
Corona adalah mobil Toyota pertama yang diekspor ke Inggris, pada sekitar 1965. Corona diambil dari nama cincin yang mengelilingi matahari.
Tetapi nama itu dipilih untuk melambangkan cahaya yang di lihat pengemudi di ujung terowongan, sekaligus menjadi simbol bahwa masih ada mobil yang bisa diandalkan ketika Eropa hanya punya sedikit pilihan mobil bermutu pada masa itu.
8. Camry
Camry berasal dari kata bahasa Jepang "kanmuri" yang berarti mahkota. Nama itu cocok dengan Camry yang menjadi mobil paling laris di Amerika selama 12 tahun berturut-turut dan menjadi permata yang menghiasi mahkota Toyota. (Toyota.co.uk)
Tag
Berita Terkait
-
Pilihan Mobil Bekas 50 Jutaan di Surabaya, Bikin Kantong Aman!
-
Alphard Bekas Makin Ganas, Harganya Bikin Gak Tahan! Ini 5 Fakta Kenapa Kamu Mesti Beli Sekarang
-
Mobil Bekas 50 Jutaan di Jakarta: Solusi Hemat untuk Harian dan Keluarga
-
Harga Terbaru Toyota Oktober 2025: Dari Innova Zenix hingga Alphard, Cek Disini!
-
Avanza Tua Makin Merana? Kata Siapa! Generasi Pertama Justru Jadi Primadona!
Terpopuler
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
- DANA Kaget Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Rp 255 Ribu
- Fakta-Fakta Korupsi Bupati HSS Kalsel, Diduga Minta Dana Proyek Puluhan Miliar
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- 18 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Oktober: Klaim Ballon d'Or 112 dan Gems
Pilihan
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
Terkini
-
Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
-
Sensasi Jelajah Keindahan Lombok Bersama New Honda ADV160
-
Update Harga Mobil Honda Oktober 2025: Dari Brio hingga CR-V
-
Apakah Bensin untuk Tunggangan Pembalap MotoGP Sama dengan Motor Harian?
-
Pilihan Mobil Bekas 50 Jutaan di Surabaya, Bikin Kantong Aman!
-
8 Shio Ini Berpotensi Besar Wujudkan Mobil Baru di Oktober 2025, Siapkan Dirimu
-
Mandalika Membara, 5 Bocah Ajaib AHRT Siap Bikin Merah Putih Berjaya
-
Alphard Bekas Makin Ganas, Harganya Bikin Gak Tahan! Ini 5 Fakta Kenapa Kamu Mesti Beli Sekarang
-
Dari Sekolah Balap ke Panggung Dunia, Pebalap AHRS Curi Perhatian MotoGP Mandalika
-
Update Terbaru! Daftar Harga Mobil Mitsubishi Oktober 2025, Mulai dari Destinator hingga Pajero