Suara.com - Koki temperamental kelahiran Skotlandia, Gordon Ramsay, dilaporkan kini punya tunggangan baru. Kendaraan itu adalah sebuah mobil super hybrid merek Ferrari, LaFerrari.
Ramsay sendiri memang dikenal sebagai penggemar dari kendaraan berlogo kuda jingkrak tersebut. Selama beberapa tahun terakhir, Ramsay disebut konon sudah mengoleksi 15 kendaraan Ferrari.
Tidak hanya itu, kecintaannya terhadap mobil asal Italia ini juga terlihat dari keterlibatannya dalam tur pabrik Ferrari di Maranello, pada tahun 2012 lalu. Sementara sang istri, Tana, juga menyukai kesukaan yang sama terhadap mobil super ini.
Seperti dilansir laman Autoevolution, LaFerrari adalah kendaraan hibrid 6.3 L bermesin V12 dan sebuah motor listrik. Kedua sumber tenaga tersebut dipadukan dengan transmisi 7 percepatan.
Dengan dua sumber tenaga, mobil ini disebut bisa menghasilkan daya maksimal hingga 963PS, serta torsi maksimal mencapai 900Nm. [Autoevolution]
Berita Terkait
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Viral Insiden Sepeda Listrik dan Truk, Goda Ganti Unit Baru Lewat Program Asuransi
-
5 Mobil Bekas Murah yang Layak Dibeli untuk Persiapan Mudik Lebaran
-
6 Mobil Pintu Geser Tahun Muda Hemat: Praktis, Kabin Lega, dan Ramah Kantong
-
5 Motor Kopling 150cc Terbaik untuk Anak Muda, Gagah dan Sporty
-
Siapkan Duit untuk Promo Imlek Motor Listrik: Ini 5 Unit yang Wajib Dilirik
-
Anti-Pasaran: Ini 5 Mobil Bekas 1200cc Cocok untuk Anak Muda Mulai 70 Jutaan
-
5 Ini Motor Bekas Murah yang Penuhi Syarat Jadi Driver Maxim, Mulai Rp7 Jutaan
-
Viral Donald Trump Diduga Beri Isyarat Jari Tengah Saat Kunjungi Pabrik Ford
-
Dompet Publik Mengering, Honda Isyaratkan Penggelontoran Mobil-Mobil Murah
-
5 Mobil Bekas Rp50 Juta Cocok buat Mudik Jarak Jauh: Irit BBM, Mesin Bandel