Suara.com - Mercedes-Benz telah merilis rincian model SUV GLE mewah terbarunya yang akan menampilkan lima inovasi baru yang berpusat pada kenyamanan berkendara, bantuan pengemudi, kontrol rem, dan ukuran tempat duduk.
Gorden Wagener selaku Chief Design Officer di Daimler AG mengatakan bahwa GLE memamerkan desain Mercedes-Benz yang ikonik namun tetap setia pada karakternya sebagai off-roader.
Kenyamanan kursi GLE yang baru diperkuat dengan peningkatan ruang interior yang berasal dari wheelbase lebih panjang, berukuran tiga inci lebih besar dari pendahulunya. Tak hanya itu, mobil SUV ini juga memiliki bantuan rem aktif, bantuan blind spot aktif, dan kontrol mekanisme all-wheel drive. Ada juga bantuan pengemudi yang menyadari adanya kemacetan lebih awal dan mobil akan berjalan dengan kecepatan 37 mph tanpa pengemudi untuk sesaat.
Selain itu, GLE turut menyertakan sistem infotainment dengan layar yang lebih besar daripada model Mercedes-Benz sebelumnya. Sistem multimedia intuitif MBUX Interior Assistant baru yang dapat mengenali gerakan tangan dan lengan yang diprogram oleh pengemudi dan sistem 4MATIC four-wheel-drive baru yang memungkinkan penanganan lebih baik dalam kondisi licin.
Dilansir dari Business Insider, GLE akan diproduksi di pabrik Mercedes-Benz di Tuscaloosa, Alabama dan dijadwalkan tiba di dealer Amerika Serikat pada musim panas mendatang.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
4 MPV Bekas Alternatif Avanza di Bawah Rp90 Juta yang Kuat Nanjak dan Irit Biaya Perawatan
-
Tekanan Fiskal Semakin Berat, Kemenperin Tak Lagi Ngotot Minta Insentif Otomotif
-
Motor Apa Saja yang Boros Bensin? Kenali Penyebab dan Daftar Modelnya
-
Tembus 250 Ribu Unit, Penjualan Xiaomi SU7 Ungguli Tesla Model 3 Sepanjang 2025
-
Suzuki Jawab Rencana Peluncuran Motor Listrik di Indonesia
-
Adu Mobil Seharga NMax tapi Muat 8 Penumpang: Pilih Mitsubishi Maven atau Suzuki APV?
-
5 Motor Bebek 150cc Terkencang di Pasaran, Segini Beda Harga Baru vs Bekas
-
Baterai Solid-State: Evolusi Sempurna untuk Motor Listrik atau Masih Penuh Celah?
-
Apakah Aman Beli Motor Bekas Tarikan Leasing? Ini Penjelasannya agar Tak Keliru
-
3 Cara Aman Tidur di Mobil Saat Perjalanan Jauh: Solusi Tubuh Bugar Tanpa Masuk Angin