Suara.com - Kabarnya, Mitsubishi Triton versi penyegaran bakal siap diluncurkan dalam waktu dekat. Untuk itu, sang produsen, Mitsubishi Motors Corporation (MMC) telah melakukan serangkaian perubahan agar produk kendaraan roda empat (R4) jenis pikap ini mampu tampil habis-habisan.
Dikutip dari Indianautos, Mitsubishi Triton lansiran paling baru ini akan mengusung konsep Dynamic Shield yang terinspirasi dari Eclipse Cross dan Xpander. Selain itu, lampu depan bakal muncul lebih sipit serta menggunakan lampu LED.
Tak hanya itu, bumper depan juga dilengkapi lampu sekunder untuk menciptakan kesan cahaya depan dua tingkat yang menjadi tren model SUV saat ini. Sementara di bagian fender didesain berbentuk kotak demi melahirkan kesan yang lebih sporty.
Sayangnya, untuk soal kabin belum didapat informasi sehingga belum ada bagian interior yang bisa terungkap dari model pikap andalan Mitsubishi ini.
Mitsubishi Triton saat ini tersedia dengan tiga pilihan mesin, yaitu mesin bensin 2.4 liter 4G64 (132 PS / 202 Nm). Di atas itu, terdapat mesin diesel 2,5 liter 4D56 yang dibuat dalam empat versi berbeda, yaitu 110 PS / 200 Nm, 128 PS / 240 Nm, 136 PS / 324 Nm, dan 178 PS / 400 Nm.
Basis manufaktur Triton sendiri saat ini berlokasi di Thailand, dan kemungkinan besar negara Gajah Putih itu akan meluncurkan terlebih dahulu pada akhir tahun ini. Sedangkan beberapa negara Asia Tenggara lainnya baru akan menerimanya pada awal 2019.
Berita Terkait
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 5 Rekomendasi Bedak Cushion Anti Longsor Buat Tutupi Flek Hitam, Cocok Untuk Acara Seharian
- 10 Sepatu Jalan Kaki Terbaik dan Nyaman dari Brand Lokal hingga Luar Negeri
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 23 Kode Redeem FC Mobile 6 November: Raih Hadiah Cafu 113, Rank Up Point, dan Player Pack Eksklusif
Pilihan
-
Harga Emas di Pegadaian Stabil Tinggi Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Kompak Naik
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
Terkini
-
Harga Beda Tipis: Mending Daihatsu Rocky Bekas atau Suzuki SX4 Generasi Ketiga?
-
Daftar SUV Bekas di Bawah Rp 160 Juta yang Masih Layak Diburu
-
SUV Listrik Chery J6T Resmi Meluncur, Tampil Lebih Maskulin dan Modern
-
Daftar Mobil Bekas yang Bisa Jadi Pilihan Mobil Pertama dengan Harga Terjangkau
-
Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
-
5 Rekomendasi Motor Listrik yang Pakai Baterai Detachable, Bisa Dicopot Tak Repot Ngecas
-
Suzuki Satria F150 Pertahankan Status Legenda Underbone dengan Desain Baru
-
5 Mobil Bekas Kecil Terbaik Selain Suzuki S-Presso, Irit Bensin dan Mesin Bandel
-
5 Mobil Tahun Muda Harga 150-200 Juta Irit BBM, Cocok Pergi untuk Lintas Provinsi
-
Rencanakan Anggaran Liburan Akhir Tahun! Intip Tarif Tol Terbaru Jogja-Semarang 2025