Suara.com - PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (PT MMKSI), mencatatkan penjualan pabrikan ke diler atau whole sales Mitsubishi Xpander sebanyak 5.708, dengan pangsa pasar 35,7 persen sepanjang Januari 2019.
Pencapaian ini sedikit menurun dibandingkan periode yang sama pada tahun sebelumnya, yaitu mencapai 7.079 unit. Namun pencapaian pada Januari 2019 sebenarnya meningkat 48 persen dibandingkan Desember 2018 yang hanya menyentuh 3.856 unit.
“Kami melihat pertumbuhan angka penjualan pada Januari 2019 sebagai sinyal positif kondisi pasar terutama untuk model Xpander. Melihat kondisi persaingan di segmen small-MPV yang makin ketat dengan diluncurkannya berbagai produk penyegaran dan model baru dari kompetitor, Xpander terbukti tetap menjadi pilihan utama konsumen dengan segala fitur terbaik, layanan purna jual dan kemudahan serta manfaat dalam proses kepemilikan,” jelas Irwan Kuncoro, Director of Sales & Marketing Division PT MMKSI.
Tak hanya bagi konsumen, kepemilikan Mitsubishi Xpander juga sesuai dengan kebutuhan segmen konsumen armada, terbukti dengan digunakannya 401 unit Mitsubishi Xpander oleh Garuda Indonesia sebagai kendaraan operasional.
Saat ini jaringan diler kendaraan penumpang Mitsubishi di Indonesia berjumlah 126 outlet yang tersebar di seluruh Indonesia, yang siap memberikan layanan 3S yang meliputi sales (penjualan), after sales (purna jual), dan atau spare parts (ketersediaan suku cadang) yang dibutuhkan oleh konsumen.
Selain ketersediaan fasilitas jaringan diler kendaraan penumpang Mitsubishi di seluruh Indonesia, konsumen pun diuntungkan dengan layanan Mitsubishi Smart Package tipe Gold, yang diberikan kepada konsumen bila melakukan pembelian unit Mitsubishi Xpander.
Mitsubishi Smart Package tipe Gold merupakan layanan purnajual Mitsubishi Motors untuk memberikan kemudahan dan keuntungan bagi konsumen dalam melakukan perawatan berkala di bengkel resmi Mitsubishi Motors.
Berita Terkait
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 5 Rekomendasi Bedak Cushion Anti Longsor Buat Tutupi Flek Hitam, Cocok Untuk Acara Seharian
- 10 Sepatu Jalan Kaki Terbaik dan Nyaman dari Brand Lokal hingga Luar Negeri
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 23 Kode Redeem FC Mobile 6 November: Raih Hadiah Cafu 113, Rank Up Point, dan Player Pack Eksklusif
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
SUV Listrik Chery J6T Resmi Meluncur, Tampil Lebih Maskulin dan Modern
-
Daftar Mobil Bekas yang Bisa Jadi Pilihan Mobil Pertama dengan Harga Terjangkau
-
Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
-
5 Rekomendasi Motor Listrik yang Pakai Baterai Detachable, Bisa Dicopot Tak Repot Ngecas
-
Suzuki Satria F150 Pertahankan Status Legenda Underbone dengan Desain Baru
-
5 Mobil Bekas Kecil Terbaik Selain Suzuki S-Presso, Irit Bensin dan Mesin Bandel
-
5 Mobil Tahun Muda Harga 150-200 Juta Irit BBM, Cocok Pergi untuk Lintas Provinsi
-
Rencanakan Anggaran Liburan Akhir Tahun! Intip Tarif Tol Terbaru Jogja-Semarang 2025
-
5 Deretan Situs untuk Cek Tarif Tol, Praktis Langsung dari HP
-
Rekomendasi Mobil Bekas Tahun Muda dengan Budget di Bawah Rp 300 Juta