Suara.com - Warganet baru saja saling lempar komentar seru soal kado ulang tahun alias ultah yang didapatkan Aurel Hermansyah dari Anang Nur Hermansyah dan Ashanty, orangtuanya.
Dihias pakai pita kado raksasa, di laman media sosial Instagram terlihat anak pertama dari Anang dengan Krisdayanti itu mendapat mobil Mercedes-Benz berwarna merah. Dara manis berusia 21 tahun ini pun tanpa sungkan berfoto di samping mobil barunya dengan raut wajah bahagia.
Bila menyimak potret yang ditampilkan ini, kado Aurel Hermansyah adalah sebuah Mercedes-Benz A-Class hatchback. Mobil ini dipasarkan di Indonesia dengan harga mulai dari Rp 675 juta off the road.
Untuk urusan tenaga, produk Jerman itu mengandalkan mesin 1.332 cc yang sanggup menghasilkan tenaga hingga 163 daya kuda. Jelas powerful dan pastinya nyaman diajak gas pol mengaspal di jalanan ibu kota Jakarta, bila tak sedang macet.
Tak ayal, unggahan Aurel Hermansyah di laman media sosial langsung menyedot perhatian warga di dunia maya. Seperti yang disebutkan tadi, sejumlah warganet malah main tebak-tebakan dengan kado mobil Aurel Hermansyah setelah muncul pertanyaan "Mobil apaan sih itu?" dari pemilik akun @bansat,_.
Sejumlah akun pun memberikan jawabannya, tentu saja mereka menyebut beberapa brand, antara lain adalah:
"Esemka mas," celoteh @_rinrin90.
"Kayaknya Datsun deh," celoteh @tokoabdulmalik.
"Agya," komen @ulfapiero.
Baca Juga: Kantongi Sertifikasi Wi-Fi, Samsung Siapkan Dua Smartphone Galaxy A
"Brio," sahut @akira95noya_.
Kini rasanya sudah jelas, bukan semua jawaban yang diberikan oleh warganet. Karena jawaban yang benar adalah sebuah Mercedes-Benz. Ngomong-ngomong, selamat ulang tahun, Aurel Hermansyah!
Berita Terkait
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
-
Cetak 33 Gol dari 26 Laga, Pemain Keturunan Indonesia Ini Siap Bela Garuda
-
Jawaban GoTo Usai Beredar Usul Patrick Walujo Diganti
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
Terkini
-
One3 Motoshop Hadirkan Brand Asal Jepang Active dan Galespeed di IMHAX 2025
-
5 Rekomendasi Mobil Bekas 5 Seater Harga Rp100 Jutaan: Barang Buruan Keluarga Muda
-
5 Mobil Diesel Paling Irit Tahun 2025: Panther Masih Layak di Nomor Satu?
-
Pilihan Mobil Bekas Pintu Geser Harga di Bawah Rp 100 Juta
-
SW-Motech Debut di Indonesia Lewat Gelaran IMHAX 2025
-
7 Mobil Bekas Sekelas Honda Civic Cocok untuk Mahasiswa yang Stylish
-
Konsep Mobil Nasional Siap, Produksi Ditargetkan Mulai 2027
-
7 Motor yang Bisa Bawa Barang Banyak: Bagasi Melimpah hingga 44 Liter
-
5 Pilihan Motor Honda yang Mirip Vespa untuk Mahasiswa: Desain Retro, BBM Irit
-
5 Motor Matic Bekas dengan Bagasi Lega, Paling Oke untuk Kurir Makanan