Suara.com - Aksesori touring seperti tank bag, saddle bag, dan base pack saat ini sudah menjadi perangkat yang tak bisa terpisahkan bagi penggila petualangan. Aksesori tersebut berfungsi menyimpan segala kebutuhan rider sepanjang perjalanan touring.
Walaupun pada dasarnya aksesori ini memenuhi standardisasi outdoor. Namun bukan berarti perlengkapan touring tidak membutuhkan perawatan.
Chief Executive Officer PT Enduro Republik (Enduristan), Budi Kurniawan menjelaskan, aksesori tersebut wajib mendapatkan perawatan.
"Setelah dipakai (touring) wajib dibersihkan dengan air, tidak perlu dicampur cairan lain. Setelah dicuci sebisa mungkin jangan dijemur dengan matahari langsung. Cukup dianginkan agar materialnya lebih awet," ujar Budi, di Jakarta, baru-baru ini.
Selain itu, tambah Budi, tempat penyimpanan yang baik juga tidak kalah penting. Pastikan tidak disimpan di tempat lembab, agar terhindar dari jamur.
"Kalau lembab, pasti timbul jamur. Kalau begitu pasti bakal rusak," terangnya.
Sementara itu, untuk menjawab kebutuhan riders, Endusristan kini hadir di Indonesia. Keunggulan dari brand asal Swiss ini bisa dirasakan dari jenis produknya, seperti Soft Luggage Waterproof yang didesain sangat ringan dan tidak menambah lebar kendaraan, sehingga rider tidak terganggu dalam kegiatan berkendara.
Selain itu, produk yang didesain khusus dengan teknologi Nylon 1000D dan Material 100 persen waterproof untuk durabilitas tinggi dan ketahanan air. Serta tersedia pula sistem modular yang dapat ditempel atau dipasang dengan produk Enduristan lainnya, hingga menjadikan Soft Luggage Waterproof ini sesuai bagi para pecinta motor, terlebih memiliki harga yang kompetitif.
"Ke depannya kami akan terus berinovasi untuk menciptakan produk dengan fungsionalitas tinggi, persis seperti yang dibutuhkan para riders," tutup Budi Kurniawan.
Baca Juga: Jajal Motor Touring Berharga Fantastis, Begini Aksi Diego Michiels
Berita Terkait
-
Bukan Cuma Kasih Makan, Ini 6 'Hukum Wajib' Biar Anjingmu Sehat dan Gak Gampang Sakit
-
Rambut Kering Kayak Dompet Tanggal Tua? Ini 7 Jurus Simpel Biar Tetap 'On Point'
-
7 Tips Merawat Ponsel agar Lebih Tahan Lama dan Gak Cepat Rusak
-
Stop! Jangan Cuci Adidas Putihmu Sebelum Tahu 5 Kesalahan Fatal Ini
-
Tips Merawat Miss V Agar Tetap Sehat dan Bersih
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
5 Rekomendasi Motor Listrik yang Pakai Baterai Detachable, Bisa Dicopot Tak Repot Ngecas
-
Suzuki Satria F150 Pertahankan Status Legenda Underbone dengan Desain Baru
-
5 Mobil Bekas Kecil Terbaik Selain Suzuki S-Presso, Irit Bensin dan Mesin Bandel
-
5 Mobil Tahun Muda Harga 150-200 Juta Irit BBM, Cocok Pergi untuk Lintas Provinsi
-
Rencanakan Anggaran Liburan Akhir Tahun! Intip Tarif Tol Terbaru Jogja-Semarang 2025
-
5 Deretan Situs untuk Cek Tarif Tol, Praktis Langsung dari HP
-
Rekomendasi Mobil Bekas Tahun Muda dengan Budget di Bawah Rp 300 Juta
-
9 Rekomendasi Mobil Bekas Hatchback Ekonomis untuk Penggunaan Harian Mulai Rp30 Jutaan
-
Harga Beda Tipis, Mending Outlander Sport atau Raize Bekas?
-
Berapa Harga Toyota Rush Bekas? Simak Rekomendasi Lengkap Biaya Pajaknya