Suara.com - Memasuki era bahan bakar non-emisi, Indonesia Electric Motor Show atau IEMS 2019 memberikan wacana seru soal kendaraan terelektrifikasi. Test drive, atau test ride, atau segala bentuk kesempatan yang membolehkan calon peminat berinteraksi langsung dengan produk-produk ini disambut meriah.
Dan siapa menyangka, bahwa sampai kini Kendaraan Bermotor Listrik telah tembus 1.000 unit dalam soal kelulusan uji tipe sehingga diperkirakan motor dan mobil non-emisi bakal makin banyak dijumpai di jalan.
Berikut adalah lima (5) berita seru dari kanal Otomotif Suara.com yang siap menemani pagi Anda. Silakan segera menuju ke tautan berikut.
1. Toyota Pastikan Produksi Mobil Hybrid Mulai 2020, Apakah Itu Innova?
Presiden Direktur PT Toyota Motor Manufacturing Indonesia (TMMIN) Warih Andang Tjahjono sepertinya belum mau memberi informasi terlalu jauh terkait rencana Toyota memproduksi mobil hybrid di pabrik Karawang, Jawa Barat.
Ditemui di ajang Indonesia Electric Motor Show (IEMS) 2019, Balai Kartini, Jakarta, Warih Andang Tjahjono hanya memberikan sedikit bocoran. Yaitu mobil hybrid akan diproduksi pada 2020.
2. Asyik, Sebanyak 1.150 Unit KBL Sudah Mengaspal di Jakarta!
Kasubdit STNK Dit Regident Korlantas Polri, Aan Suhanan mengungkapkan sebanyak 1.150 unit Kendaraan Bermotor Listrik (KBL) di wilayah DKI Jakarta sudah lolos uji tipe.
Baca Juga: Penjualan Produk Otomotif Jepang di Korea Selatan Susut Akibat Ini
Serupa dengan kendaraan bermotor lainnya, menurut Aan Suhanan, sistem pengujian yang dilakukan baik untuk kendaraan berbasis bahan bakar minyak, gas, dan sekarang berbasis listrik adalah sama.
3. Siap Masuk Indonesia, Berapa Harga Glory E3?
Dong Feng Sokonindo atau DFSK telah memperkenalkan Glory E3 sebagai salah satu kendaraan listrik yang siap dipasarkan di Indonesia. Namun demikian, produsen otomotif asal China itu masih enggan memberi informasi berapa harga Glory E3.
Ricky Humisar Siahaan, Deputy Product Division Head PT Sokonindo Automobile memberi bocoran kalau di negara asalnya,Glory E3 dijual seharga 200.000 Yuan atau sekitar Rp 395 juta.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Harga Pajero Sport Bekas Tahun ke Tahun: Cocok untuk Libur Akhir Tahun, 150 Juta Dapet?
-
Idola Kaum Pewaris: Tengok Dulu Harga Motor Kawasaki di Indonesia November 2025
-
Isuzu Siap Transformasi, Indonesia Jadi Kunci Pertumbuhan Global
-
7 Mobil Bekas Captain Seat Termurah untuk Keluarga yang Nyaman dan Lega
-
5 Mobil Buat Ngajak Jalan Anak, Istri, dan Orang Tua: Harga Lebih Murah dari Kawasaki Ninja
-
Mobil Ikonik Daihatsu Copen yang Mencuri Perhatian di Japan Mobility Show 2025
-
Berapa Kapasitas Mesin Suzuki Truntung? Ini 3 Fakta Unik yang Perlu Anda Tahu
-
Wuling Darion Gunakan Platform Khusus yang Berbeda dari Cortez
-
Driver Taksi Online Malaysia Full Senyum, Kuota BBM Murah Ditambah Biar Gak Buntung
-
Harga Mobil Suzuki November 2025: Dari yang Irit Hingga yang Siap Off-Road