Suara.com - Bagi pengguna motor dengan sistem pembakaran menggunakan karburator pasti sudah tidak asing lagi dengan tuas choke. Kekinian, rasanya sudah jarang motor yang masih ada tuas choke-nya. Kira-kira apa ya, penyebabnya?
Berawal dari pertanyaan seorang warganet bernama Raka di jejaring Facebook.
Ia mengunggah foto choke di sepeda motor bebek "Fitur ini kenapa nggak ada di motor zaman sekarang, ya? Apa (karena) sudah pakai injeksi semua?"
Pada sepeda motor bebek, choke, biasanya berada di sisi kiri di bawah tombol klakson. Ada juga yang choke-nya tersembunyi, di dekat mesin.
Sebagai informasi, choke berfungsi untuk memberikan aliarn bensin lebih banyak, guna mempercepat pembakaran.
Choke, biasanya digunakan saat pertama kali menghidupkan kendaraan atau ketika kendaraan berada kondisi cuaca dingin.
Lantas, kenapa sekarang jarang sekali meliaht fitur choke pada sepeda motor?
Teknologi pembakaran sistem injeksi yang perlahan menggantikan karburator jadi salah satu alasannya. Karena pada teknologi injeksi tidak perlu lagi menggunakan choke, karena sudah otomatis.
Seperti yang diungkapkan Ziyad di kolom komentar "Motor injeksi zaman sekarang, rata-rata sudah ada choke otomatis. Jadi tinggal starter, debit BBM nanti ngikutin kebutuhan mesin,"
Baca Juga: Tokyo Motor Show 2019: Honda Jazz Terbaru Siap Hadir
"Biasanya digantikan secara elektronik. Pada karbu, tuas choke dihilangkan biasanya masih ada cold start encrichment solenoid atau kita biasa nyebutnya choke otomatis. Biasanya ada di Honda BeAt atau Vario generasi lama. Kalau pada injeksi, cold start enrichment juga dijalankan otomatis melalui enrichment dan fast idle solenoid atau melalui automatic idle screw." Kata Ahmad menjelaskan secara teknis.
Berita Terkait
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- Promo Superindo Hari Ini 10-13 November 2025: Diskon Besar Awal Pekan!
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
Pilihan
-
Tekad Besar Putu Panji Usai Timnas Indonesia Tersingkir di Piala Dunia U-17 2025
-
Cek Fakta: Viral Isu Rektor UGM Akui Jokowi Suap Rp100 Miliar untuk Ijazah Palsu, Ini Faktanya
-
Heimir Hallgrimsson 11 12 dengan Patrick Kluivert, PSSI Yakin Rekrut?
-
Pelatih Islandia di Piala Dunia 2018 Masuk Radar PSSI Sebagai Calon Nahkoda Timnas Indonesia
-
6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
Terkini
-
Dari Rp170 Juta! Intip Detail Mesin, Fitur, Harga dan Pajak Toyota Raize Bekas Tahun ke Tahun
-
5 Mobil Bekas MPV Paling Irit dan Murah di Bawah Rp100 Juta, Bisa Buat Angkut Keluarga Besar
-
5 Mobil Bekas SUV di Bawah Rp70 Juta Paling Banyak Dicari, Dijamin Irit dan Murah Perawatan
-
Destinator Terus Moncer, Penjualan Mobil Mitsubishi Terus Melonjak
-
6 Fakta Mengejutkan Yamaha Aerox-e: Si Sporty Kini Bertenaga Listrik
-
AHM Best Student 2025 Hasilkan Karya Inovatif Bagi Masyarakat Pesisir
-
TIngkah Gus Elham Viral, Tunggangannya Tak Lepas Dari Sorotan
-
Terpopuler: Toyota Ragu Bikin Pabrik Baterai EV, BYD Curi Kursi Puncak Penjualan Mobil
-
Irit, Murah Pula: Intip 5 Mobil Anti Bikin Kantong Kering 2025, Cocok untuk Anak Muda Perkotaan
-
Keputusan Merger Mitsubishi Fuso dan Hino Dinilai Belum akan Berdampak ke Indonesia