Suara.com - PT Toyota Astra Motor (TAM) kembali menyelenggarakan Roadshow Spektakuler. Kegiatan yang akan diselenggarakan pada 8 Oktober hingga 17 November 2019 ini akan hadir di 7 kota di seluruh Indonesia.
Ketujuh kota itu adalah Jakarta, Bandung, Medan, Semarang, Surabaya, Malang, dan Makassar. Acara ini menjadi ajang yang sangat tepat bagi masyarakat yang ingin memiliki mobil dari perusahaan asal Jepang ini. Pasalnya, bakal ada banyak promo yang diberikan kepada masyarakat.
Salah satu promo yang akan menyemarakkan Toyota Spektakuler adalah setiap pembelian Toyota Avanza atau Veloz, pembeli berhak mendapatkan special rate dengan cicilan ringan, yaitu3,7 persen untuk tenor 3 tahun. Promo ini juga berlaku setiap pembelian jenis Innova dan Fortuner
Selain itu ada juga promo Low DP. Khusus bagi pembelian Agya, ada program gratis cicilan 1bulan dan tambahan cashback Rp 3 juta untuk trade in program.
Berikan Banyak Keuntungan
Selain berbagai promo tersebut, Toyota juga memberikan berbagai hadiah bagi para pembeli,seperti hadiah langsung 1 unit Alphard, 3 unit C-HR Hybrid, dan 90 iPhone 11.
Dalam program ini, TAM juga bekerja sama dengan beberapa leasing, seperti Toyota Astra Finance (TAF) dan Astra Credit Companies (ACC), agar pembeli mendapatkan lebih banyak kemudahan dan fleksibel dalam pembayaran.
Seperti yang telah dusebutkan sebelumnya, roadshow Toyota Spektakuler berlangsung di 7 kota di Indonesia. Berikut jadwalnya;
1. Jakarta, 23 - 27 Oktober 2019 di Summerecon Mall Serpong dan 6 - 10 November 2019 di Mall Kelapa Gading;
Baca Juga: Diluncurkan di Tokyo Motor Show, Toyota Yaris Baru Tak Dijual di Indonesia
2. Bandung, 12 - 17 November 2019 di Trans Studio Mall Bandung;
3. Medan, 12 - 17 November 2019 di Plaza Medan Fair;
4. Surabaya, 8 - 13 Oktober 2019 di Pakuwon Mall;
5. Malang, 5 - 10 November 2019 di Mall Olympic Garden;
6. Makassar, 15 - 20 Oktober 2019 di Phinisi Point Makassar;
7. Semarang, 8 - 13 Oktober 2019 di Paragon Mall.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- Biodata dan Pendidikan Gus Elham Yahya yang Viral Cium Anak Kecil
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
5 Rekomendasi Mobil Sedan Sporty Rp70 Jutaan: Tangguh, Aura Mewah, dan Ramah Buat Jalanan Kota
-
5 Rekomendasi Mobil Listrik yang Bisa Jadi Genset, Andalan untuk Situasi Darurat
-
Jelang HBD 2025, Honda ADV160 Eksplore Keindahan Alam Jawa Barat
-
Berapa Harga Innova Diesel Bekas di Tahun 2025? MPV Keluarga yang Viral Banyak Dilirik
-
5 Rekomendasi Mobil Listrik untuk Wanita: Desain Elegan, Fiturnya Bikin Berkendara Makin Nyaman
-
Rekomendasi Mobil Listrik Stylish untuk Ibu Muda
-
5 Mobil Listrik Bekas Rp100 Jutaan: Baterai Super Awet, Murah Biaya Perawatan
-
One3 Motoshop Buka Peluang Pebisnis Aftermartket di IMHAX 2025
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
-
2 Mobil Listrik yang Cocok untuk Perjalanan Bisnis Jarak Dekat, Pilih Kecil Gesit atau Muatan Besar?