Suara.com - Mobil-mobil dan motor konsep alias purwarupa roda empat dan roda dua bertebaran di salah satu pentas otomotif terbesar Asia, Tokyo Motor Show 2019 atau TMS tahun ini. Salah satunya bisa dinikmati di booth Daihatsu.
"Empat mobil konsep Daihatsu yang ditampilkan di booth Daihatsu adalah World Premier yang membawa konsep "Warm future lifestyle" dan memberikan gambaran gaya hidup mobile masa depan," demikian keterangan diberikan oleh ucap Soichiro Okudaira, President Daihatsu Motor Company.
Selaras konsep, empat purwarupa dari Daihatsu yang tampil perdana di dunia atau masuk kategori World Premiere dalam gelaran Tokyo Motor Show 2019 diberi nama yang imut alias cute. Yaitu IcoIco, TsumuTsumu, WaiWai, serta WakuWaku.
Dan berbincang soal kategori, keempatnya merefleksikan pemenuhan atas kebutuhan umum sehari-hari dengan ruang lapang serta kapasitas bagasi luas. Jenisnya juga beragam, mulai Sport Utility Vehicle (SUV) kelas mini, mini truk, serta mini van.
Adapun spesifikasi detailnya:
- IcoIco dilengkapi robot pendamping paduan suara Nipote adalah public transporter swakemudi, atau lebih lengkapnya adalah angkutan umum tanpa pengemudi yang mampu menunjang mobilitas masyarakat ke berbagai destinasi. Lengkap dengan kebutuhan naik-turun penumpang, fitur pendukung untuk mobilitas kursi roda dan tas atau bawaan dimensi besar.
 - TsumuTsumu adalah mini truck compact dengan kabin serta dek kargo yang besar serta bisa diganti sesuai kebutuhan, Mulai aktivitas pertanian sampai ruang pribadi.
 - Sedangkan WaiWai adalah minivan compact dengan tata ruang tiga baris dan enam kursi. Dilengkapi sunroof sehingga suasana interior terasa lega dan memberi kesan terbuka.
 - Dan satu lagi adalah WakuWaku, purwarupa mini SUV berpenampilan cross-over, dengan kompartemen penumpang luas dan bagasi di atap.
 
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
 - 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
 
Pilihan
- 
            
              Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
 - 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 
Terkini
- 
            
              Keluarga Baru Pilih Ayla atau Rocky? Simak Dulu Harga Mobil Daihatsu November 2025
 - 
            
              Oli Motor Apa yang Cocok untuk Honda Scoopy? Ini Rekomendasinya
 - 
            
              Capek Merasa Risau dengan Mutu BBM? Intip Dulu Daftar Harga Mobil BYD November 2025
 - 
            
              Rekomendasi Mobil Bekas di Bawah Rp 100 Juta yang Bikin Anti Minder
 - 
            
              Apa Bedanya SUV vs MPV? Ini 5 Rekomendasi Mobil 3 Baris untuk Keluarga Harga Rp100 Jutaan
 - 
            
              BAIC Tambah Jaringan Dealer Nasional dengan Peresmian Dealer ke-15 di Jakarta Barat
 - 
            
              Bingung Beli Pelumas Mesin? Ini 10 Rekomendasi Oli Motor untuk Honda Vario 160
 - 
            
              3 Rekomendasi Mobil Keluarga Rp100 Jutaan yang Irit dan Aman Pakai BBM Oktan Rendah
 - 
            
              Harga Mobil Toyota November 2025: Mulai dari Rp164 Jutaan, dari Calya hingga Alphard
 - 
            
              Bus Listrik Isuzu, dengan Teknologi Kemudi Otonom, Akan Beroperasi Tahun 2027