Suara.com - Peringatan Hari Sumpah Pemuda yang jatuh pada hari Senin (28/10/2019) ternyata dihiasi aksi patriotik seorang driver ojol. Masih menggunakan jaket serta helm, driver ojol Gojek ini ikut hormat saat upacara.
Hal itu diketahui dari unggahan @zugarinadlhi yang diunggah kembali oleh akun @gojek24jam.
Pada video berdurasi sangat singkat itu, terlihat seorang driver gojek ada di belakang barisan peserta upacara.
Meski di luar barisan, namu driver ojol Gojek ini tetap ikut hormat saat lagu kebangsaan Indonesia Raya dikumandangkan.
Sayangnya tidak diketahui dengan jelas di mana lokasi kejadian tersebut.
"Nasionalisme seorang driver Gojek. Selamat Hari Sumpah Pemuda yang ke 91," tulis @gojek24jam pada keterangan video.
Tak pelak, aksi driver ojol Gojek yang ikut upacara memperingati Hari Sumpah Pemuda itu pun mendapat sanjungan dan komentar positif warganet.
"Mantap kawan satu aspal! Saya ikut terharu melihatnya," kata @djazuli86.
"@gojekindonesia tolong orderan bapaknya dibikin gacor." Ujar @affandifata.
Baca Juga: Seru, Honda Lengkapi CRF150L dengan Varian Warna Baru
Berita Terkait
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Pahitnya Niat Baik: Guru Dipecat Karena Kumpulkan Rp20 Ribu untuk Gaji Honorer
-
Pemerintah Mau 'Bebaskan' Reynhard Sinaga, Predator Seksual Terkejam di Sejarah Inggris
-
Bahlil soal Izin Tambang di Raja Ampat : Barang Ini Ada, Sebelum Saya Ada di Muka Bumi!
-
Berapa Gaji Zinedine Zidane Jika Latih Timnas Indonesia?
-
Breaking News! Bahrain Batalkan Uji Coba Hadapi Timnas Indonesia U-22
Terkini
-
5 Rekomendasi Mobil Bekas 7 Seater Ukuran Kecil untuk Keluarga, Anti Rewel
-
7 Tips Membeli Mobil Bekas Secara Aman untuk Pemula agar Terhindar dari Penipuan
-
Vingroup dan VinFast Bisa Jadi Inspirasi Asia Tenggara
-
Pertumbuhan Mobil Listrik Melambat, Toyota Maju-Mundur Soal Rencana Bikin Pabrik Baterai
-
MMKSI Resmikan Diler Mitsubishi Pertama di Garut, yang ke-171 di Indonesia
-
Hyundai Recall IONIQ 6 di Indonesia Karena Ditemukan Masalah pada Sistemn Pengisian Daya
-
Terpopuler: Maling Kendaraan Bersenjata Mainan Dihakimi Massa, Mobil Setara Harga Motor
-
4 Motor yang Mirip Vespa Mulai Rp20 Jutaan, Retro dan Stylish
-
Kenalan dengan PROTO BEV, Superbike Listrik Yamaha yang Kini Punya Suara
-
Dedi Mulyadi Ekspos Bahan BBM Jenis Baru: Bukan Lagi Limbah, Jerami Disulap Jadi 'Solar' Murah