Suara.com - Helm adalah peranti pelindung kepala yang menjadi salah satu syarat wajib untuk mengaspal di jalan raya bagi pengguna sepeda motor. Namun di sisi lain, desain dan ciri helm bisa menjadi salah satu ciri, penunjuk sifat si pengguna, sampai alat penyampai pesan. Disebut paling akhir, salah satu paling seru adalah penampakan para polisi lalu lintas atau polantas di India yang menggunakan helm dengan desain Virus Corona. Maknanya jelas, pesan physical distancing agar terhindar dari paparan virus.
Bila disimak dari sisi humor dan semangat tampil beda--bahkan mungkin sampai kategori kebablasan--ada pula sederet contohnya di sini. Mulai rice cooker, tabung gas 3 kg-an, sampai (maaf) dudukan toilet.
Kemudian bagi mereka yang tengah mengantri untuk perpanjangan Surat Izin Mengemudi atau SIM, sekali lagi diingatkan untuk jaga jarak. Tujuannya apalagi untuk menghindarkan diri terpapar dari Virus Corona atau Covid-19 yang mungkin bergentayangan mengingat terjadi kerumunan. Dan Polantas juga memberikan kebijakan dengan cara menambah durasi kepengurusannya.
Sementara bagi para penyuka roda dua yang tengah jatuh hati kepada Ducati, simak keringanan Bea Balik Nama Kendaraan Baru atau BBN-KB. Artinya, bila membeli produk motor ini, maka tidak dikenakan biaya pengurusan BBN-KB. Asyik, bukan?
Juga ada kabar tentang jaringan internet Honda Motor Company yang diretas. Mulai pabrik utama terbesarnya di Britania Raya, sampai pelbagai negara terkena serangan ini. Bagaimana di Indonesia, berikut kabar lengkapnya di sini.
Silakan nikmati, lima (5) tautan artikel rekomendasi kanal otomotif Suara.com. Selamat membaca.
1. Terapkan Standar Layanan Kesehatan, Gojek Pasang Sekat Pelindung
Perusahaan transportasi berbasis online, Gojek, mulai menerapkan beberapa protokol kesehatan sesuai aturan Kementerian Kesehatan RI.
Yup, mulai minggu ini Gojek melakukan uji coba penggunaan sekat pelindung yang berfungsi meminimalisasi penyebaran virus melalui droplet. Layanan ini bisa dijumpai untuk pemesanan GoRide. Fasilitas yang menjadi bagian dari inovasi kesehatan ini merupakan standar baru tanpa dikenakan biaya tambahan.
Baca Juga: Warganet Ini Bagikan Foto Rumahnya, Netizen Sebut Ada Penampakan Kuntilanak
2. Ducati Bebaskan Biaya BBN Sampai Akhir Juni, Silakan Lirik Produknya
PT Cakra Motor Sports (Ducati Indonesia), distributor resmi sepeda motor asal Italia, Ducati, mengumumkan bahwa program bebas Bea Balik Nama (BBN atau BBN-KB) untuk pembelian unit motor yang telah dimulai Januari 2020 lalu akan berakhir pada Juni 2020.
Program promosi ini meliputi skema harga jual Off The Road menjadi On The Road untuk beberapa stok unit yang ada, dan berlaku untuk seluruh wilayah Indonesia.
3. Ayo Jaga Jarak, Perpanjangan SIM Dapat Dispensasi Hingga Akhir Agustus
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Permintaan Pertamax Turbo Meningkat, Pertamina Lakukan Impor
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
Terkini
-
7 Mobil SUV Bekas untuk Gaya Hidup Aktif Pekerja, Cek Harganya di Sini!
-
Tesla Putar Haluan, Mulai Coba Apple CarPlay Secara Rahasia
-
5 Rekomendasi Mobil Listrik Model Sedan untuk Gaya Hidup Elegan dan Berkelas
-
Suzuki Menggila! Setelah Satria Pro, Kini Siapkan Penantang Yamaha XMAX dan Honda Forza
-
RSV Luncurkan Helm Terbaru yang Didesain untuk Kebutuhan Harian
-
Terungkap! Ini Tipe Mobil yang Paling Banyak Diborong Orang Indonesia di Oktober 2025
-
GJAW 2025 Siap Digelar, Jadi Pameran Otomotif Terlengkap Akhir Tahun
-
5 Mobil Bekas Kecil untuk Pemula Ibu Muda, Cocok Buat Antar Jemput Anak Sekolah
-
5 Rekomendasi Mobil Listrik dengan Jarak Tempuh hingga 1.000 km
-
Apakah STNK Bisa Digadaikan? Pahami Aturannya Sebelum Mengajukan Pinjaman