Suara.com - Pecinta roda 2 pastinya sudah kenal dengan merek sepeda motor ikonik, Vespa. Pabrikan asal Italia ini dikenal dengan desain yang retro dan futuristik.
Oleh karenanya, banyak pecinta motor yang ingin meminangnya. Selain jadi hobi, Vespa juga bisa digunakan untuk investasi jangka panjang.
Ngomongin tentang desain Vespa, apakah kalian tahu kalau motor ini pernah memiliki produk dengan bentuk yang nyeleneh.
Berikut deretan desain Vespa yang memiliki bentukan nyeleneh dikutip dari Vespa.com.
1. Vespa 125 Corsa
Vespa yang satu ini menjadi motor pertama yang diciptakan dengan sasis balap dengan bahan alumunium. Bahan ini sering dipakai untuk konstruksi pesawat di eranya.
Bentuk jok yang terlihat sedikit nyeleneh ini membuat motor ini sedikit aneh jika dikendarai di jalanan.
2. Vespa Montlhery
Vespa ini terlahir dari persaingan dengan rivalnya Lambretta, soal adu kecepatan. Pada tanggal 7 April 1950 di Sirkuit Montlhery, Prancis, keduanya pun adu balap.
Baca Juga: Best 5 Oto: Vespa 946 Christian Dior, Kawasaki Ninja ZX-25R Tembus Sentul
Vespa berhasil mencetak rekor dunia, dengan tiga pembalap yang bergantian dalam balap ketahanan 10 jam.
Desain yang mirip dengan corong dengan sisi-sisinya dibuat celah seperti kaca jendela mobil, membuat desain motor ini seperti pesawat tempur.
3. Vespa Siluro
Penamaan Siluro ini berdasarkan bentuk yang mirip dengan torpedo. Vespa ini diluncurkan pada 9 Februari 1951.
Dengan desainnya yang unik, Siluro pernah mengukir rekor bergengsi "The Flying Kilometre" . Top speed motor ini tembus 171 Km/jam/
4. Vespa Alpha
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
- 58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Sunscreen Wardah Untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Atasi Tanda Penuaan
Pilihan
-
Trofi Piala Dunia Hilang 7 Hari di Siang Bolong, Misteri 59 Tahun yang Tak Pernah Tuntas
-
16 Tahun Disimpan Rapat: Kisah Pilu RR Korban Pelecehan Seksual di Kantor PLN
-
Harga Pangan Nasional Hari Ini: Cabai Makin Pedas
-
FIFA Atur Ulang Undian Piala Dunia 2026: 4 Tim Unggulan Dipastikan Tak Segrup
-
Pengusaha Sebut Ketidakpastian Penetapan UMP Bikin Investor Asing Kabur
Terkini
-
5 Mobil Listrik Mirip Mini Cooper untuk Wanita, Cek Kelebihan dan Harganya
-
4 Mobil Bekas MPV Rp 50-90 Jutaan untuk Keluarga: Kabin Luas, Mesin Bandel, Siap Pakai
-
5 Rekomendasi Motor Matic untuk Wanita Pendek, Ringan dan Bikin Pede
-
4 Fakta Avanza Susah Mundur: Manual dan Matic Bisa Kena, Begini Triknya
-
7 Barang yang Haram Dimasukkan ke Jok Motor, Jangan Sampai Bikin Fatal Bikers Pemula
-
5 Vespa Matic Paling Murah untuk Anak Kuliah, Mesin Bandel dan Stylish
-
Mengenal Cara Kerja Teknologi Hybrid pada Daihatsu Rocky
-
Teknisi Yamaha Indonesia Kantongi Standar Global di WTGP 2025
-
4 Motor Bekas Bahan Custom Terbaik untuk Modifikasi Low Budget Anak Skena Kalcer
-
Pesona Kembaran Honda Beat yang Makin Irit, Punya Bagasi Luas dan Teknologi Kekinian