Suara.com - Mendengar kata mobil tercepat, pasti pecinta roda empat selalu menyebut Buggati Chiron Sport. Namun sayangnya mobil tersebut sekarang bukan lagi jadi yang tercepat.
Lalu siapakah predikat yang dinobatkan sebagai mobil tercepat? Dilansir dari Top Gear, mobil tercepat kali ini dipegang oleh SSC Tuatara. Mungkin terdengar aneh namanya.
Namun mobil produksi dari pabrikan SSC North America ini justru diklaim menjadi yang tercepat. Mobil ini mampu melaju hingga kecepatan di atas 500 km/jam.
SSC Tuatara melakukan tes sebanyak dua kali. Pada pengujian pertama, mobil tersebut mencapai kecepatan 484,5 km/jam sedangkan tes kedua jauh lebih tinggi, yakni 532,93 km/jam.
Maka dengan begitu, rata-rata kecepatan mobil berada di angka 508,73 km/jam.
Saat pengujian, mobil ini dinakhodai oleh salah satu pembalap yang cukup terkenal, Oliver Web. Ia berujar kalau mobil ini bisa lebih cepat lagi jika angin yang berhembus tidak terlalu kencang.
Ngomongin masalah dapur pacu. Mobil ini dibekali mesin V8 flat-plane berkapasitas 5.900 cc. Dengan mesin tersebut, mobil ini mampu memuntahkan tenaga hingga 1.750 dk dengan torsi 1.735 Nm.
Untuk melihat video pengujiannya, silakan klik DI SINI !
Baca Juga: 'Kembaran' Bugatti Dari China, Bentuknya Lucu dan Pakai Mesin Listrik
Berita Terkait
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 5 Rekomendasi Bedak Cushion Anti Longsor Buat Tutupi Flek Hitam, Cocok Untuk Acara Seharian
- 10 Sepatu Jalan Kaki Terbaik dan Nyaman dari Brand Lokal hingga Luar Negeri
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 23 Kode Redeem FC Mobile 6 November: Raih Hadiah Cafu 113, Rank Up Point, dan Player Pack Eksklusif
Pilihan
-
4 HP 5G Paling Murah November 2025, Spek Gahar Mulai dari Rp 2 Jutaan
-
6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
-
Harga Emas di Pegadaian Stabil Tinggi Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Kompak Naik
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
Terkini
-
7 Rekomendasi Mobil Keluarga 7 Seater Pajak Murah dan Perawatan Mudah
-
Harga Beda Tipis: Mending Daihatsu Rocky Bekas atau Suzuki SX4 Generasi Ketiga?
-
Daftar SUV Bekas di Bawah Rp 160 Juta yang Masih Layak Diburu
-
SUV Listrik Chery J6T Resmi Meluncur, Tampil Lebih Maskulin dan Modern
-
Daftar Mobil Bekas yang Bisa Jadi Pilihan Mobil Pertama dengan Harga Terjangkau
-
Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
-
5 Rekomendasi Motor Listrik yang Pakai Baterai Detachable, Bisa Dicopot Tak Repot Ngecas
-
Suzuki Satria F150 Pertahankan Status Legenda Underbone dengan Desain Baru
-
5 Mobil Bekas Kecil Terbaik Selain Suzuki S-Presso, Irit Bensin dan Mesin Bandel
-
5 Mobil Tahun Muda Harga 150-200 Juta Irit BBM, Cocok Pergi untuk Lintas Provinsi