Suara.com - Sistem rating 'bintang' yang diterapkan pada ojol (ojek online) membuat mereka wajib melakukan usaha ekstra agar mendapat review sempurna.
Tak jarang, ojol yang narik dengan kondisi kurang maksimal bakal menjadi sasaran kritk pelanggan, seperti yang satu ini.
Viral di media sosial, sebuah potret layar ponsel yang memperlihatkan sederet komentar bernada negatif dari beberapa pelanggan ojol.
Potret tersebut diunggah oleh akun Instagram @lambe_ojol pada Sabtu (14/11/2020).
Dalam potret tersebut, ojol ini jadi sorotan karena menerima beragam komentar body shaming, akan tetapi komentar tersebut rupanya memantik guyonan di kalangan warganet.
"Leher belakangnya item banget bang, kaya blok Vespa," tulis salah satu pelanggan.
"Kepalanya bau kelabang bos," tulis pelanggan yang lain.
Dalam unggahan tersebut tertera tulisan bahwa komentar ini dituliskan pada 2017. Diketahui bahwa pengendara berasal dari sebuah perusahaan "oranye" yang kini sudah merger dengan perusahaan lain.
Sederet komentar jenaka pun bermunculan pada postingan tersebut, seperti di bawah ini.
Baca Juga: Viral Anak Miliarder Jadi Sensasi, Cuci Ban Mobil Mewah Pakai Sampanye
"Itu tpi bintang 5," kata imamismail17.
"Orangnya iseng amat pernah nyiumin aroma kelabang," celetuk gill_irawan.
"Jirr, jaga penampilan atuh bang. Gw aja ga pede klo ngojek kondisi bau keringet, mending gw pulang mandi, abis itu narik lg," tulis faris_bayasut.
Berita Terkait
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 5 HP Murah RAM 8 GB Memori 256 GB untuk Mahasiswa, Cuma Rp1 Jutaan
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Sunscreen Terbaik Mengandung Kolagen untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- 8 Lipstik yang Bikin Wajah Cerah untuk Ibu Rumah Tangga Produktif
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Chery Rilis Varian Termurah Tiggo 8 CSH, Harga Mulai Rp439 Jutaan
-
eMotor Sprinto Resmi Meluncur di GJAW 2025, Jarak Tempuh Tembus 110 Km
-
Bridgestone Tampil Perdana di GJAW 2025, Perkuat Komitmen pada Industri Otomotif Nasional
-
GJAW 2025 Diharapkan Dongkrak Penjualan Mobil di Akhir Tahun
-
5 Rekomendasi Mobil Listrik Kecil Muat 4 Orang: Pas Buat Nongkrong Bareng
-
BAIC BJ30 Hybrid FWD 4x2 Tampil Perdana di GJAW 2025
-
BYD Perkuat Peran Strategis dalam Mendorong Pertumbuhan Industri Otomotif di GJAW 2025
-
6 Motor Paling Nyaman untuk Boncengan, Cocok buat Jalan Jauh Maupun Harian
-
Terpopuler: City Car Seharga Xmax hingga Motor Matic Paling Irit Sesuai Gaji Guru
-
Suzuki Grand Vitara Terima Sentuhan Baru di GJAW 2025