Suara.com - Menjadi penyandang disabilitas tampaknya bukan menjadi penghalang untuk menjemput rejeki bagi pengendara ojol (ojek online) yang satu ini.
Seorang ojol yang identitasnya belum diketahui tersebut viral berkat beredarnya sebuah video yang diunggah di media sosial TikTok oleh akun bernama @asheeqayumnamaulidya, hari ini (1/12/2020).
"Jangan lupa bersyukur," tulis pengunggah video di kolom caption.
Dalam video tersebut terlihat saat ojol ini tengah membeli pesanan pelanggan pada sebuah restoran. Ia terlihat menggunakan kruk kaki di sisi kiri badannya.
Saat menuruni tangga, kruk kaki yang ia pakai terjatuh, ia pun sempat limbung, namun ia berhasil menjaga keseimbangan.
*Untuk menuju video terkait, klik di sini.
Ia pun kemudian duduk di atas sebuah motor matik yang diduga juga merupakan tunggangan yang ia gunakan untuk mencari penghidupan.
"Lagi mau makan terus melihat bapak ojol ini. Sehat selalu ya pak, semoga selalu diberi keselamatan dalam mencari rezeki," tulis warganet pada video tersebut.
Sayangnya pengunggah video tak menyebutkan di mana lokasi ojol ini beroperasi setiap harinya.
Baca Juga: Di Motornya Ada Sabu, Tokoh Masyarakat di Siak Ini Tak Mengaku
Walaupun demikian tetap saja video berdurasi singkat ini bisa memantik banyak ungkapan simpati. Berikut beberapa di antaranya.
"Gilak ,kaget ane .. Hampir jatuh bapaknya .. Tetep semangat pak," tulis _mas.iqul_.
"Buat abang2 pejuang keluarga tetep semangat," kata oddy.witoko.
"Semoga Allah selalu memberikan keberkahan buat Abang Gojek dan keluarga," tulis uni_agiesta.
Berita Terkait
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- Adly Fairuz Nyamar Jadi Jenderal Ahmad, Tipu Korban Rp 3,6 Miliar dengan Janji Lolos Akpol
- Inara Rusli Lihat Bukti Video Syurnya dengan Insanul Fahmi: Burem, Gak Jelas
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
5 Mobil Keluarga Kuat di Tanjakan dan Perjalanan Jauh, Sparepart Melimpah
-
4 Pilihan Mobil Bekas dengan AC Paling Dingin, Harga Mulai Rp50 Jutaan
-
5 Rekomendasi Motor Bekas dengan Body Gagah, Bisa Dibeli Modal Budget Rp10 Jutaan
-
5 Pilihan Mobil Bekas dengan Sparepart Paling Melimpah di Indonesia
-
5 Rekomendasi Mobil MPV Bekas Pintu Geser Harga di Bawah 100 Juta: Ramah Lansia dan Anak
-
Terpopuler: Harta Yaqut Cholil Meroket Setara McLaren, 5 Mobil Bekas untuk Karyawan UMR
-
TMMIN Nilai Pasar Mobil Indonesia 2026 Belum Jelas
-
Tantangan Pajak Opsen Bayangi Pasar Sepeda Motor 2026
-
Toyota Indonesia: Tarif dan Biaya Logistik Tantangan di 2026
-
5 Mobil Keluarga Harga Rp50 Jutaan untuk Mudik Lebaran 2026