Suara.com - Akhir-akhir ini dihebohkan tentang keberadaan Honda PCX dengan mesin yang lebih gede yakni berkapasitas 156 cc.
Honda PCX 160 ini dihadirkan untuk memberikan pilihan terbaik buat konsumen yang ingin membeli motor di tahun depan.
Belum genap sebulan heboh peluncuran Honda PCX 160, kini Honda bakal mempersiapkan Vari0 160 lho.
Dilansir dari Greatbiker.com, Honda Vario versi Thailand atau di sana sering disebut Honda Click akan menggunakan mesin yang sama dengan Honda PCX160 namun dengan kode yang berbeda.
Perubahan tentunya terlihat dari kapasitas mesinnya yang lebih besar dibandingkan sebelumnya.
Honda Vario 160 ini bakal disematkan teknologi seperti empat katup serta perubahan ukuran dimensi silinder (bore).
Tak cuma perubahan mesin, Honda Click 160 ini juga bakal menggunakan desain bodi yang baru. Ditambah dengan adanya fitur-fitur baru seperti Honda Selectable Torque Control (HSTC).
Honda Thailand menghadirkan motor ini untuk menjangkau masyarakat dengan budget minimalis tapi ingin memiliki motor yang canggih dengan mesin gede.
Nantinya motor ini akan dirilis di Thailand pada tahun 2021 mendatang. Namun sejauh ini belum ada kabar kalau motor ini juga dihadirkan di Indonesia.
Baca Juga: Best 5 Oto: All-New Nissan Roox Terbaik, Honda PCX 160 Makin Powerful
Kalau dirilis di Indonesia, bakal laku keras nggak ya?
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
7 Target Utama Operasi Zebra Hari Ini 17 November 2025, Jangan Sampai Kena Tilang!
-
Terpopuler: Uji Tabrak Mitsubishi Destinator, Mobil Diesel Paling Irit
-
Operasi Zebra 2025 Mulai Jam Berapa? Jadwal Berlaku Besok, Ini 8 Sasaran Utama
-
7 Mobil SUV Ladder Frame Harga di Bawah Rp 100 Juta: Bandel dan Kokoh!
-
Hemat & Ramah Lingkungan: 4 Mobil Listrik Ini Pas untuk Aktivitas Harian Keluarga di Perkotaan
-
5 Rekomendasi Mobil Sedan Sunroof Murah yang Keren Buat Anak Muda
-
Strategi Federal Oil Hindarkan Konsumen dari Oli Palsu
-
Tak Kunjung Nongol di Indonesia, Pesaing MT-25 dari Honda Malah akan Discontinue, Apa Sebab?
-
Bukan Pajero Sport: Fortuner Dipaksa Discontinue Gara-Gara Kalah dari Mobil Satu Ini
-
7 Mobil Bekas Senyaman Mercy Harga Rp100 Jutaan yang Cocok untuk Pensiunan