Penarikan kembali ini dilakukan setelah ditemukan permasalahan pada bagian exhaust flapper cable. Dikhawatirkan kondisi ini berpotensi membuat bagian itu bersentuhan dengan baterai atau aki yang berisiko menyebabkan kebakaran.
3. Yamaha Gelar Webinar Edukasi Safety Riding SMK Binaan se-Jateng dan DIY
Yamaha Riding Academy (YRA) terus mengelar agenda safety riding meskipun saat ini kondisi pandemi COVID-19 masih berlangsung. Adapun teknis pelaksanaannya adalah secara daring atau dalam jaringan maupun luring atau di luar jaringan--dengan protokol kesehatan ketat.
Setelah memberikan edukasi safety riding di Jawa Barat, menjelang akhir tahun ini giliran guru dan siswa Sekolah Menengah Kejuruan atau SMK binaan Yamaha se-Jawa Tengah dan Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) diundang mengikuti safety riding secara daring. Mereka-mereka ini menjadi peserta webinar safety riding hasil kerja sama YRA dan Yamaha DDS 3 (Direct Distribution System).
4. Toyota Garap Mobil Listrik Dua Penumpang, Baterai Patungan Panasonic
Belum lama ini, Toyota Motor Corporation menciptakan kendaraan mungil Toyota C+pod bertenaga baterai dengan layanan recharging bersama Chubu Electric Power Miraiz, Kansai Electric Power Co Inc, dan TEPCO Energy Partner Inc. Nantinya, mobil listrik ini akan dibuatkan program layanan berbagi kendaraan listrik--yang bisa ditukar pakai oleh pengguna--serta menggabungkan informasi wisata "Toyota Share". Dan tak ketinggalan adalah penyediaan baterai dari perusahaan kolaborasi Toyota dan Panasonic.
Dikutip dari Slash Gear, kehadiran mobil ini dianggap sebagai transisi Toyota seiring dengan kebijakan pemerintah Jepang yang akan fokus memenuhi kebutuhan mayarakat akan kendaraan kendaraan listrik.
5. Mobil Ditinggal Libur Panjang, Begini Tips Merawat Aki
Memasuki masa Libur Nataru atau Libur Natal dan Tahun Baru, beberapa bagian dari masyarakat memilih berlibur bersama keluarga tanpa membawa mobil pribadi. Alhasil mobil beristirahat dengan manis di garasi rumah.
Dalam kondisi jarang atau hampir tidak pernah digunakan, pemilik perlu mengetahui beberapa hal soal kondisi tunggangan kesayangannya. Utamanya soal perawatan aki atau baterai mobil. Harap dicatat, meski mobil hanya didiamkan atau diparkir, bukan berarti masa pakai atau durasi baterainya menjadi lebih panjang atau lebih awet.
Berita Terkait
-
Mitsubishi Lebih Memilih Thailand Jadi Basis Produksi Outlander PHEV
-
Best 5 Oto: Suzuki Jimny India, Koleksi Mobil Mensos Tri Rismaharini
-
Tips Merawat Mobil Agar Turut Menaikkan Harga Jual
-
Daihatsu Bagi Tips Mengemudi Saat Hujan, Perhatikan Fungsi Lampu Hazard
-
Tanggalkan Warna Merah, Ducati Streetfighter V4 S Tampil Begini
Terpopuler
- 7 Sepatu New Balance Diskon 70 Persen di Sports Station, Mulai Rp100 Ribuan
- Petugas Haji Dibayar Berapa? Ini Kisaran Gaji dan Jadwal Rekrutmen 2026
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Pilihan Ban Motor Bebas Licin, Solusi Aman dan Nyaman buat Musim Hujan
Pilihan
-
4 Rekomendasi HP Layar AMOLED Paling Murah Terbaru, Nyaman di Mata dan Cocok untuk Nonton Film
-
Hasil Liga Champions: Kalahkan Bayern Muenchen, Arsenal Kokoh di Puncak Klasemen
-
Menkeu Purbaya Diminta Jangan Banyak Omon-omon, Janji Tak Tercapai Bisa Jadi Bumerang
-
Trofi Piala Dunia Hilang 7 Hari di Siang Bolong, Misteri 59 Tahun yang Tak Pernah Tuntas
-
16 Tahun Disimpan Rapat: Kisah Pilu RR Korban Pelecehan Seksual di Kantor PLN
Terkini
-
5 Mobil Listrik dengan Garansi Baterai Seumur Hidup, dari Wuling hingga AION
-
15 Merek Ban Mobil Terbaik 2025 Sesuai Kategori Dompet Karyawan hingga Pejabat
-
5 Pilihan Ban Motor Terbaik untuk Vario 125, Aman dan Antiselip di Jalan Raya
-
5 Fakta Changan Deepal S07 SUV Listrik Pesaing BYD, Interior Ala Kapal Pesiar dan Jarak Tempuh Oke
-
Baju Yamaha Jeroan Honda, Motor Listrik Bertampang Ala Vespa Siap Guncang Pasar Asia
-
10 Motor Terbaik untuk Ibu Rumah Tangga, Murah Perawatan dan Praktis Dikendarai
-
Terpopuler: Aturan Baru Subsidi BBM, Barang Haram untuk Masuk Bagasi Motor
-
5 Motor Matic 110cc yang Irit untuk Ojol, Lengkap dengan Port Charger USB
-
6 Mobil Matic Bekas yang Irit BBM dan Jarang Rewel untuk Wanita Karier
-
6 Rekomendasi Mobil Sat Set yang Cocok untuk Wanita Bertubuh Pendek