Suara.com - Di dunia modifikasi otomotif, cabangnya sungguh banyak. Selain eksterior, ada pula bagian interior. Termasuk di dalamnya adalah audio. Modifikasi tata suara atau sistem audio mobil juga menjadi hal yang tidak pernah ketinggalan.
Hanya, di balik kecanggihan sistem audio tersimpan banyak kerumitan dalam proses pembuatannya. Terkadang modifikasi yang dilakukan justru membuat mobil harus kehilangan garansi.
Paham akan selera konsumennya, PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (PT MMKSI), menghadirkan produk edisi terbatas Pajero Sport yaitu Mitsubishi Pajero Sport Dakar Ultimate 4x2 Rockford Fosgate Edition dan Mitsubishi Pajero Sport Dakar 4x2 Rockford Fosgate Edition.
Nah, pertanyaannya mungkin: cara membedakan atau adakah perbedaan antara varian Pajero Sport edisi Rockford Fosgate ini dengan tipe standar.
Jelas seperti tertoreh pada judulnya, Pajero Sport Rockford Fosgate Edition hadir bersama sistem audio premium.
Melalui varian ini, Mitsubishi berusaha memberikan kenyamanan selama perjalanan bagi pengguna Pajero Sport. Dan yang terpenting adalah, pemilik tidak perlu lagi melakukan modifikasi audio yang akhirnya dapat menghilangkan garansi pabrik.
Konsumen dapat merasakan entertainment powerful lewat audio Rockford Fosgate dalam konfigurasi Front Speakers, Tweeters & Mid Range Speakers, Rear Tweeters, Rear Speakers, serta Subwoofer.
Edisi terbatas dua Mitsubishi Pajero Sport ini bisa didapatkan di seluruh jaringan dealer resmi Mitsubishi Motors di Indonesia.
Harganya sendiri dipatok antara Rp568 juta - Rp609 juta.
Baca Juga: Miliki DNA Mobil Rally, Mitsubishi Pajero Sport 2021 Tiba di Thailand
Berita Terkait
-
Komisi A DPRD DKI Soroti 'Timing' Modifikasi Cuaca Jakarta: Jangan Sampai Buang Anggaran!
-
Operasi Modifikasi Cuaca, BPBD DKI Sebar 2,4 Ton Garam untuk Halau Hujan Jakarta
-
Antisipasi Banjir, Pemprov DKI Perpanjang Operasi Modifikasi Cuaca Hingga 22 Januari
-
Antisipasi Banjir, Pramono Luncurkan Operasi Modifikasi Cuaca di Jakarta
-
Jakarta Tenggelam Lagi, Modifikasi Cuma Solusi 'Semu', Infrastruktur Biang Keroknya?
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan
Pilihan
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
Terkini
-
Perubahan New Raize dan Daftar Harga Terbarunya
-
Praktis! Simak Cara Pakai Fitur Trade-in Motorku X untuk Upgrade Motor Honda
-
Skutik Retro Royal Alloy JPS 245 Resmi Mengaspal di Indonesia, Punya Dashcam Bawaan
-
Harga Mirip, Mending Toyota Avanza 1.5 L 2019 atau Toyota Sienta 2014?
-
Tampang Mirip Mini Cooper tapi Harga Cuma Rp100 Jutaan, Suzuki Ini Bikin Geger Pencinta Mobil Retro
-
Honda Brio Satya S Baru Dibekali CVT, Lebih Murah dari BYD Atto 1
-
DFSK Beri Penjelasan Kasus Mobil Listrik Gelora E yang Terbakar di Tol JORR
-
5 Mobil Keluarga di Bawah Rp50 Juta, Irit dan Ekstra Nyaman Dikendarai
-
Mimpi Punya Mobil Listrik Kini Nyata, Intip Cicilan BYD Atto 1 Mulai Rp3 Jutaan Saja
-
5 Parfum Mobil Terbaik Tidak Merusak AC, Bukan Wangi Jeruk Tapi Bebas Bau Rokok