Suara.com - Potret sebuah bus tersangkut saat hendak turun dari jembatan viral di media sosial. Potret ini dibagikan oleh akun Facebook About Tangerang.
Dalam potret yang dibagikannya, terlihat sebuah bus yang biasa mengangkut penumpang terjebak di sebuah jembatan.
Tampak roda depan bus tersebut melayang di udara dan tak menapak aspal.
Bus tersebut menyangkut di jembatan saat hendak turun. Diduga jembatan yang dilalui bus tersebut terlalu curam.
Hal ini membuat roda depan ban tersebut melayang di udara. Tampak beberapa pria di potret tersebut ingin membantu permasalahan bus itu.
Menurut penuturan dari pengunggah, insiden ini terjadi di dekat Alun-Alun Kota Tangerang, Jumat (19/2/2021).
Potret ini pun mengundang reaksi dari warganet di kolom komentar.
"Jembatan aneh bin ajaib.... Panjang jembatanya ga seberapa , tapi tinggi puncaknya ini bikin derajatnya curam.... Jangankan bis...Naek motor aja , nanjak nya pelan2 , mau turun lagi jga was was" tulis @Hanipah ***ah.
"Lewat jln ini serasa mendaki gunung lewati lembah ... Was was klo lg ada kndraan nongol trs turun dan barengan mao belok...semoga ngerti" cuit @Sheely Al R***id
Baca Juga: Potret Banjir Jakarta Cukup Parah, Mobil Sampai Tenggelam Sisakan Atapnya
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- Resmi Gabung Persib, Bojan Hodak Ungkap Jadwal Latihan Kurzawa dan Kedatangan Markx
Pilihan
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
-
IHSG Anjlok Hampir 8 Persen Gegara MSCI, BEI: Kita Melakukan Segala Effort
Terkini
-
Lebarkan Sayap, BYD Incar India untuk Jadi Tempat Produksi Baru
-
Trump Naikkan Tarif Korea Selatan, Saham Hyundai dan Kia Langsung Anjlok
-
Suzuki Menyerah dan Pilih Jual Pabrik Produksi ke Ford
-
5 Rekomendasi Motor Bebek 150cc Paling Murah 2026 di Indonesia
-
Apakah Aman Mengganti Oli CVT Mobil Pakai Oli After Market?
-
5 Mobil Hatchback Terbaik Budget Rp50 Juta Rekomendasi Mas Wahid
-
Harga Mitsubishi Destinator Baru vs Bekas, Selisihnya Bikin Mikir
-
Mitsubishi Xforce Ubah Standar SUV Kompak Tanah Air, Tawarkan Fitur Canggih dan Kabin Luas
-
3 Rekomendasi Mobil City Car Bekas yang Paling Gampang Diparkir untuk Pemula
-
Toyota Indonesia Kuasai 58 Persen Ekspor Otomotif Nasional Lewat Mobil Hybrid Rakitan Lokal