Suara.com - Kaesang Pangarep tengah diterpa isu miring persoalan asmaranya dengan Felicia Tissue. Sang ibu dari Felicia, Meilia Lau, memposting kabar terbaru mengenai hubungan anaknya dengan putra bungsu Presiden Jokowi.
Dalam status media sosialnya, ibunda Felica cukup marah dengan apa yang dilakukan Kaesang terhadap putrinya.
Hubungan yang sudah dibina hampir 5 tahun harus kandas lantaran munculnya wanita baru bernama Nadya Arifta.
"Jodoh memang tidak ada yang tahu. Tapi ternyata ada orang yang sangat ingin mengambil kebahagiaan orang lain," ucap Meilia Lau di Instagram, Sabtu (6/3/2021).
Terlepas dari kasus tersebut, ternyata Kaesang pun terbukti setia ketika mengawal ayahnya yang juga Presiden RI Jokowi.
Dalam unggahan lawas yang diposting oleh Jokowi di akun Twitter, tampak Kaesang sedang mengawal ayahnya menggunakan motor gede alias moge.
"Bermotor dikawal @kaesangp ..." cuit Jokowi di akun Twitter pada 2019 silam.
Motor yang digunakan Kaesang kala itu merupakan Royal Enfield Himalayan.
Motor ini dibekali mesin 1 silinder berkapasitas 411 cc. Dengan mesin tersebut, motor ini mampu memuntahkan tenaga hingga 24,5 dk dengan torsi 32 Nm.
Baca Juga: Akhirnya Kaesang Jawab Isu Ghosting Felicia Tissue, Benar Sudah Putus
Untuk harga di Indonesia, motor ini dibanderol mulai dari Rp 114,3 juta.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
Terkini
-
Taksi Listrik Green SM Resmi Beroperasi di Stasius KCIC Halim
-
Terpopuler: Koleksi Kendaraan Raja Juli Disorot, Mobil Bobby Nasution Terbakar?
-
5 Moge dengan Perawatan dan Pajak Murah, Cocok Buat Tampil Gagah
-
Penampakan Nissan Gravite Diuji Coba Beredar: Pesaing Avanza, Harga Diprediksi 100 Jutaan
-
Sudah Jarang Digunakan, Ini Kelebihan dan Kekurangan Mobil dengan Penggerak Roda Belakang
-
5 Mobil Matic Bekas Selevel Brio Satya, Tangguh Taklukkan Tanjakan dan Jarak Jauh
-
Harga Naik Tipis, Ini Daftar Terbaru Yamaha Gear Ultima Januari 2026
-
6 Mobil Bekas 8 Seater untuk Mudik 2026, Kabin dan Bagasi Lega
-
Seirit Brio tapi Muat 7 Orang, Ini 5 Rekomendasi Mobil Matic Keluarga yang Layak Dipilih
-
Alternatif Toyota Yaris, Suzuki Baleno Bekas Menang Telak di Kenyamanan, Harga Cocok untuk Karyawan