Suara.com - Cedera panjang yang menimpa Marc Marquez membuat dirinya harus absen dalam gelaran MotoGP. Sudah hampir mendekati setahun, para penonton setia tidak melihat aksinya di atas sirkuit.
Seiring berjalannya waktu, cedera Marc Marquez mulai berangsur pulih. Dia dikabarkan bakal melakukan debut di MotoGP Portugal.
Apalagi ditambah sejumlah postingan yang menunjukkan dirinya siap kembali ke sirkuit. Salah satunya postingan yang diunggah oleh akun Facebook MotoGP.
Dalam potret yang diunggahnya, ia tampak tersenyum lebar naik motor. Namun bukan motor balap, melainkan dirinya naik Honda BeAT. Lho kok?
Marc Marquez memang dalam unggahannya terciduk mengendarai motor 'saudara' dari Honda BeAT.
Motor tersebut bernama Honda Vision. Secara spesifikasi mesin memang kedua motor ini mirip yakni sama-sama menggunakan mesin berkapasitas 110.
Bahkan desainnya pun terlihat identik dengan Honda BeAT. Namun bedanya motor ini sudah dibekali fitur keyless.
Motor ini didesain memang khusus untuk Marc Marquez. Terbukti dalam livery-nya terdapat nomor kebanggaan yakni 93.
"Siapa lagi yang tidak sabar untuk melihat dia beraksi akhir pekan ini di #PortugisGP " tulis caption dari akun MotoGP.
Baca Juga: Jelang Kembalinya Marc Marquez, Pol Espargaro: Ia akan Menaikkan Level Kami
Namun apakah benar nantinya Marc Marquez bakal ikutan balap di MotoGP Portugal 2021?
Jika benar, pastinya para fans siap kembali memberi semangat untuk Marc Marquez agar mampu meraih titel juara dunia MotoGP di musim ini.
Berita Terkait
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
-
Cetak 33 Gol dari 26 Laga, Pemain Keturunan Indonesia Ini Siap Bela Garuda
-
Jawaban GoTo Usai Beredar Usul Patrick Walujo Diganti
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
Terkini
-
5 Pilihan Motor Honda yang Mirip Vespa untuk Mahasiswa: Desain Retro, BBM Irit
-
5 Motor Matic Bekas dengan Bagasi Lega, Paling Oke untuk Kurir Makanan
-
5 Mobil Listrik yang Mudah Diparkir: Mulai Rp180 Jutaan, Klop Buat Pengemudi Pemula
-
SUV China Bikin Geger, Spek Gahar dan Ada Shower Biar Segar
-
Terpopuler: Nissan Juke Bangkit dari Kubur, Motor Berbagasi Lega Cocok untuk Belanja
-
5 Mobil Bekas Eropa Irit untuk Pencinta Brand, Budget ala Kelas Menengah
-
5 Skuter Matic Bekas dengan Bagasi Lega untuk Belanja Ibu Rumah Tangga
-
4 Motor Honda Mirip Vespa: Gaya ala Sultan, Dompet Tetap Aman
-
Perbandingan Dua Mobil PHEV Asal China yang Tawarkan Efisiensi Tanpa Tinggalkan Performa
-
Berapa Pajak Honda BeAT November 2025? Segini Biaya Tahunan untuk Tipe Termurah