Suara.com - Raffi Ahmad memang doyan dengan dunia otomotif, mulai dari motor hingga mobil, bahkan supercar. Tak pelak koleksinya pun cukup banyak di garasinya.
Meskipun memiliki koleksi yang cukup banyak, Raffi pun masih memiliki hasrat untuk membeli kendaraan baru lagi.
Seperti yang diunggah unggahan akun Instagram @raffinagita1717 satu ini. Dalam potret yang diunggah, tampak sebuah mobil mirip F1 terpampang jelas.
Raffi Ahmad pun berpose di samping supercar tersebut. Ternyata tak cuma Raffi saja, tetapi anaknya Rafathar juga ikut berpose di depan supercar tersebut.
Rafathar terlihat ceria berpose bersama supercar tersebut. Bahkan ia sempat memegang bodi supercar tersebut.
Lalu Raffi pun justru ketar-ketir dengan kelakuan Rafathar tersebut. Pasalnya ia takut kalau disuruh membelikan mobil mirip F1 ini.
"Apakah ini Mobil Balap ? Keren yaaaa !!!! Rafathar minta dibeliin nih gawatttt !!! Beliin Atau Suruh beli sendiri aja ???" tulis caption Raffi Ahmad.
Potret ini pun mengundang reaksi dari warganet di kolom komentar.
"rafatar be like: di beliin dong," tulis @sansan_***.
Baca Juga: Nagita Slavina Heboh Bikin Popcorn, Aksi Rafathar Pungut Makanan Jatuh Disorot
"Kalo Rafathar beli mobil ini pasti berdamage sekali," beber @nabilpu***.
"Gemess banget sih, di belilin papanya dong," timpal @devinasin***.
Ngomongin tentang mobil yang mirip F1 tersebut, mobil itu bernama BAC Mono.
Mobil ini merupakan satu-satunya supercar yang diperbolehkan dikendarai di jalan raya dengan kursi tunggal. Merek ini sendiri berasal dari Liverpool, Inggris.
Berdasarkan laman TDA Luxury Toys, mobil balap ini ditopang dengan mesin berkapasitas 2.488cc Normally Aspirated, 4 cylinders, in-line, semi-structurally mounted. Mesin tersebut mampu menghasilkan tenaga 340 BHP dan torsi puncak 330 Nm.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
TMMIN Nilai Pasar Mobil Indonesia 2026 Belum Jelas
-
Tantangan Pajak Opsen Bayangi Pasar Sepeda Motor 2026
-
Toyota Indonesia: Tarif dan Biaya Logistik Tantangan di 2026
-
5 Mobil Keluarga Harga Rp50 Jutaan untuk Mudik Lebaran 2026
-
Sony dan Honda Pamer SUV Listrik Afeela di CES 2026: Desain Sporty, Bisa Main PS5
-
Penjualan Sepeda Motor di Luar Pulau Jawa Jadi Penyelamat Industri Otomotif Nasional
-
5 Motor Yamaha Paling Irit BBM, Cocok untuk Harian dan Dompet Aman
-
Korupsi Haji Bersama Gus Yaqut, Isi Garasi Gus Alex Cuma Ada Mobil MPV Murah dan Motor Sejuta Umat
-
Jadi Tersangka Korupsi Haji, Harta Yaqut Cholil Meroket Setara McLaren usai Menjabat
-
5 Motor Matic Termurah 2026 yang Irit BBM dan Cocok untuk Harian