Agar makin selaras, coachwork yang dramatis ini dipadankan dengan maskot Spirit of Ecstasy yang diletakkan tinggi, dipoles cantik, serta Pantheon Grille posisi kontras.
Aksesoris
Untuk pelek tak kalah dramatis, digunakan Bespoke diameter 21 inci dan house style Black Badge. Laras roda berbahan 22 lapisan serat karbon diletakkan pada tiga sumbu, kemudian dilipat kembali di tepi luar pelek, membentuk total 44 lapisan serat karbon untuk kekuatan lebih besar. Hub aluminium ditempa 3D diikat pada rem menggunakan titanium seperti dikenal dalam produk-produk penerbangan.
Penutup sumbu roda adalah Floating Hubcap yang menjadi ciri khas Rolls-Royce, terlihat monogram Double R tetap tegak setiap saat.
Interior
Belum lagi menjenguk kompartemen kabin laiknya suite mewah. Dengan semangat Post Opulence, tenunan rumit namun halus yang menggabungkan pola berlian terbuat dari paduan serat karbon dan logam.
Komponen interior dilapis veneer bolivar hitam, diikuti serat tenun karbon berlapis resin dan benang berlapis logam kontras yang diletakkan dalam pola berlian, menciptakan efek tiga dimensi.
Agar veneer memancarkan hitam semaksimal mungkin, setiap komponen dikeringkan selama satu jam di bawah tekanan 100 derajat C. Dilanjutkan enam lapisan pernis, yang diampelas dan dipoles tangan sebelum dipasang ke kabin.
Baca Juga: Rolls-Royce Black Badge, Refleksi Kemewahan dalam Keindahan Warna Hitam Absolut
Di dasbor, semangat Post Opulent mencuat dari desain arloji Black Badge Ghost: hanya tersedia ujung jarum dan penanda jam dua belas, tiga, enam dan sembilan dari bahan lapisan krom lembut.
Sementara inovasi Bespoke pertama di dunia pada area ini adalah Illuminated Fascia bertema Shooting Star Starlight Headliner. Tampak lemniscate menyorotkan cahaya halus, dikelilingi lebih dari 850 bintang.
Pembuatannya, terdapat lebih dari 90.000 titik terukir laser di seluruh permukaan yang menciptakan efek berkelap-kelip saat mata bergerak melintasi fascia, menggemakan kilau halus dari Shooting Star Starlight Headliner.
Mesin
Soal dapur pacu, andalannya mesin V12 Rolls-Royce twin-turbocharged 6,75 liter. Luaran mencapai 600 PS per 592 dk.
Powertrain juga telah menerima transmisi Bespoke dan perawatan pedal gas untuk lebih meningkatkan cadangan daya mesin yang meningkat. Girboks ZF 8-percepatan dan gandar kemudi depan dan belakang bekerja sama untuk menyesuaikan tingkat umpan balik ke pengemudi, tergantung pada input throttle dan kemudi.
Tag
Berita Terkait
-
9 Promo Skincare Olay di Guardian untuk Lawan Penuaan Dini dan Flek Hitam
-
5 Rekomendasi Lip Balm Terbaik untuk Bibir Hitam dan Pecah-pecah
-
9 Sepatu Running Lokal Full Black Kualitas Dewa: Nyaman Buat Lari, Stylish Buat Nongki
-
7 Lipstik Remaja Terbaik yang Bikin Bibir Cerah, Bye-bye Hitam Gelap
-
5 Tinted Sunscreeen untuk Atasi Flek Hitam Membandel usia 50 Tahun ke Atas
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Harga Mobil Nissan 2026: Livina dan Magnite Bikin Ngiler, Siapin Duit Segini
-
5 Mobil Bekas Blue Bird yang Banyak Dilirik: Service Record Jelas, Harga Mulai Rp60 Jutaan
-
Dari Calya hingga Alphard: Intip Daftar Harga Mobil Toyota 2026 Terbaru Terlengkap
-
4 Mobil Double Cabin yang Gagah, Tangguh, dan Fungsional untuk Penggunaan Harian
-
Mending Brio atau WR-V? Segini Harga Mobil Honda 2026
-
Budget Pas-pasan? Cek 5 Mobil Matic Bekas Ini, Ada Volvo Klasik yang Harganya Cuma 20 Jutaan!
-
Bingung Pilih Suzuki Satria atau GSX-S150? Tengok Dulu Daftar Harga Motor Suzuki 2026
-
5 Rekomendasi Mobil Hatchback Murah, Kuat Nanjak di Jalan Pegunungan Meski Full Penumpang
-
7 Mobil Bekas MPV Harga Rp50 Jutaan untuk Keluarga Besar, Mesin Paling Bandel dan Irit BBM
-
Ngidam KLX di 2026? Intip Harga Motor Kawasaki di Indonesia per Januari