Di bagian kiri booth exhibition Daihatsu yang tampil dalam GAIKINDO Indonesia International Auto Show atau GIIAS 2021, sebelum exit area pamer, perhatian pengunjung bakal auto focus pada tampilan salah satu dari dua SUV di situ.
Salah satunya adalah Daihatsu Rocky Neo Retro, yang dipajang bak mendaki atau menguak lantai panggung pameran. Sangat macho, garang, lagi seru.
3. Bagi Tiket Gratis Nonton WSBK Sirkuit Mandalika, Ridwan Kamil Syaratkan Ini
Ridwan Kamil atau biasa disapa Kang Emil, Gubernur Gubernur Jawa Barat (Jabar) memberikan tiket gratis nonton balap World Superbike (WSBK) di Sirkuit Mandalika, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat (NTB) kepada warga setempat.
Dikutip dari kantor berita Antara, Kang Emil, sapaan akrabnya datang bersama rombongan dan naik ke atas bukit di hadapan Sirkuit Mandalika. Lokasi ini viral, dan di sana tampak warga tengah menyaksikan latihan. Mereka dibuat kaget dan tidak menyangka bahwa yang datang adalah Gubernur Jawa Barat.
4. Ada Test Ride Motor Listrik di GIIAS 2021, Begini Caranya Ikut Serta
GAIKINDO Indonesia International Auto Show atau GIIAS 2021 menyediakan sederet mobil listrik dan konvensional untuk test drive. Selain itu, juga bisa dijajal sepeda motor listrik.
Baca Juga: Khusus Akhir Pekan, GIIAS 2021 Buka Lebih Lama
Dikutip dari kantor berita Antara, para pengunjung bisa merasakan serunya menunggang sepeda motor listrik di area test drive di Loading Dock Hall 8, ICE BSD City, Tangerang Selatan, Provinsi Banten.
5. Motor dan Outfit Presiden Joko Widodo Ikutan Mejeng di GIIAS 2021
Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo (Jokowi) berhasil mencuri perhatian saat tampil seru di Sirkuit Mandalika, Praya, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat (NTB). Saat itu, beliau menjajal trek bersama tunggangan kesayangannya, Kawasaki W175 hasil modifikasi Katros Garage.
Nah, bagi pencinta otomotif yang ingin menyimak dari dekat segala macam outfit yang dikenakan Presiden Joko Widodo mengaspal di Sirkuit Mandalika, silakan bertandang ke GIIAS 2021.
Tag
Berita Terkait
-
Kembali ke Mandalika, Jorge Lorenzo Bicara Tentang Kecepatan, Strategi, dan Hidup Setelah MotoGP
-
Pabrik Aqua Disidak KDM: Dituduh Penyebab Banjir, Padahal Dulu Dapat Penghargaan Ridwan Kami
-
Babak Baru Kasus Ridwan Kamil, Lisa Mariana Singgung Hasil Tes DNA dan Bukti Tambahan
-
Bernapas Lega, Lisa Mariana Lolos dari Penahanan Usai Jadi Tersangka Kasus Ridwan Kamil
-
Lisa Mariana Sumringah Tak Ditahan Polisi Usai Diperiksa Sebagai Tersangka: Aku Bisa Beraktivitas!
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 5 Pilihan HP Snapdragon Murah RAM Besar, Harga Mulai Rp 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Apakah STNK Bisa Digadaikan? Pahami Aturannya Sebelum Mengajukan Pinjaman
-
Isuzu Resmikan Dealer Kendari, Sasar Bisnis Tambang dan Perkebunan
-
Pajero Sport vs Fortuner: Perang Gengsi Tak Kunjung Usai, Pilih Nyaman atau Gahar?
-
Terpopuler: KPK Sita Mobil Rubicon Korupsi Ponorogo, Tantri Kotak Beli SUV Gahar
-
Siap Obrak-abrik Pasar, Triumph Mau Racik Motor Murah Under 350cc
-
Daihatsu Stabil di Urutan 2 Pasar Mobil Indonesia, Dominan di Pasar Commercial Low dan LCGC
-
5 Motor Listrik Terbaik 2025, Tampilan Keren dan Harganya Udah Murah dari Pabrik
-
Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
-
Berapa Harga Suzuki XL7 Bekas? Begini Perbandingannya dengan Kompetitor
-
5 Motor Listrik yang Bisa Bawa Galon, Rangka Kuat dan Torsi Tinggi