3. Promosikan lewat berbagai media
Selain mempromosikannya dari mulut ke mulut, sebaiknya promosikan juga lewat media sosial (medsos).
Tawarkan dengan harga yang "masuk akal", sesuai dengan harga jual seharusnya.
Bagi yang mempromosikannya lewat medsos, bisa upload foto-foto terbaik.
Di sini dibutuhkan kelihaian untuk mempromosikannya lewat foto, dengan mengunduh bagian-bagian menarik mobil, sehingga calon pembeli tertarik.
Jangan lupa caption yang sifatnya menarik, seperti "mobil masih mulus, tanpa dempul" atau "perawatan rutin dan tak pernah kecelakaan" dan lainnya.
4. Tunjukkan riwayat perawatan rutin
Setelah ada calon pembeli yang menyatakan tertarik dan akan mengecek mobil, siapkan riwayat perawatan rutin yang sudah dilakukan selama ini. Biasanya, harga bisa lebih tinggi jika perawatan dilakukan di diler resmi.
5. Jangan terburu-buru melepas
Baca Juga: Pengamat Otomotif: GIIAS Menjadi Pentas Carmaker Menyasar Konsumen Segmen Low MPV
Sebaiknya jangan terburu-buru melepas mobil. Menemui beberapa calon pembeli lebih disarankan daripada buru-buru karena sudah merasa sreg.
Waspadai oknum pedagang, yang mencari harga serendah-rendahnya, walaupun dia tahu bahwa mobil pemilik sangat layak harga tinggi.
Carilah calon pembeli yang paling pantas mendapatkan mobil ini, dan baru bisa diketahui setelah menemui beberapa calon.
Berita Terkait
-
5 Cara Cek Kondisi Mobil Bekas, Teliti Dulu sebelum Membeli biar Gak Zonk!
-
Jangan Sampai Mogok! Ini 3 Rahasia Mobil Prima untuk Arus Balik Lebaran
-
Ulasan Buku Dua Alasan untuk Tidak Jatuh Cinta, Plot Twist-nya Tak Terduga!
-
Persiapan Berkendara yang Perlu Dilakukan Sebelum Perjalanan Balik Mudik Lebaran
-
Bastian Steel Akui Tak Minder Punya Pacar Lebih Tinggi: Justru Keren, Cewek Gue Nih
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
Terkini
-
5 Mobil Matic Murah di Bawah Rp100 Juta yang Nyaman dan Irit BBM
-
Julian Johan Bawa Nama Indonesia Ke Rally Dakar 2026 Bersama Motul
-
MK Terima Gugatan Aturan Merokok Saat Berkendara Agar Dapat Sanksi Lebih Tegas
-
5 Mobil Ramah Orang Tua di Bawah Rp100 Juta: Akses Mudah, Jok Nyaman, dan Fitur Tak Ribet
-
Taksi Listrik Green SM Resmi Beroperasi di Stasius KCIC Halim
-
Terpopuler: Koleksi Kendaraan Raja Juli Disorot, Mobil Bobby Nasution Terbakar?
-
5 Moge dengan Perawatan dan Pajak Murah, Cocok Buat Tampil Gagah
-
Penampakan Nissan Gravite Diuji Coba Beredar: Pesaing Avanza, Harga Diprediksi 100 Jutaan
-
Sudah Jarang Digunakan, Ini Kelebihan dan Kekurangan Mobil dengan Penggerak Roda Belakang
-
5 Mobil Matic Bekas Selevel Brio Satya, Tangguh Taklukkan Tanjakan dan Jarak Jauh