Suara.com - Kawasaki memang tidak pernah berhenti menyajikan varian motor sport terbaru. Dengan teknologi khas yang hanya dimilikinya, Kawasaki memiliki satu produk andalan yang dipasarkan dengan nama ZX6R. Lalu sebenarnya berapa harga ZX6R ini dipasaran? Apakah cukup terjangkau?
Sederet teknologi Kawasaki dan jaminan performa diberikan oleh produsen ini pada setiap calon pembelinya. Untuk lebih lengkapnya, berikut harga ZX6R dan sederet fitur yang dimilikinya.
Teknologi Khas Kawasaki
Untuk teknologinya sendiri, cukup banyak. Terbagi dalam teknologi manajemen mesin, dan teknologi manajemen sasis.
Teknologi Manajemen Mesin
Untuk poin ini setidaknya terdapat enam teknologi yang disematkan.
- Assist & Slipper Clutch
- Dual Throttle Valves
- Economical Riding Indicator
- KTRC atau Kawasaki Traction Control
- Power Models
- KQS atau Kawasaki Quick Shifter
Teknologi Management Sasis
Untuk poin ini terdapat dua teknologi berbeda.
- ABS atau Anti-Lock Brake System
- KIBS atau Kawasaki Intelligent Anti-Lock Brake System
Lalu Bagaimana dengan Spesifikasi Mesinnya?
Baca Juga: Kali Perdana, Hyundai Motor Bangun Fasilitas Listrik Mandiri Skala Besar di Dalam Pabrik
Sedikit mengintip spesifikasi mesin Kawasaki ZX6R ini, bisa Anda lihat di bawah ini.
- Power Maksimum : 136 PS / 13.500 rpm
- Torsi Maksimum : 70,8 Nm / 11.000 rpm
- Jenis Mesin : Liquid-cooled, 4-Stroke 4 Cylinder
- Volume Silinder : 636 cc
- Diameter x Langkah : 67,0 x 45,1 mm
- Perbandingan Kompresi : 12,9 : 1
- Sistem Katup : DOHC, 16 Valves
- Sistem Suplai Bahan Bakar : Injection
- Sistem Pengapian : Digital
- Transmisi : 6-Speed
- Primary Reaction Ratio : 1.900 (76/40)
- Final Reduction Ratio : 2.867 (43/15)
- Kopling : Wet Multi-disc, Manual
- System Final Drive Type : Chain
Dapat dibayangkan bukan performa dari mesin berkapasitas lebih dari 600 cc yang ditanam dalam Kawasaki ZX6R ini? Tentu sangat responsif, akselerasinya tinggi, dan sangat garang di aspal ya?
Harga ZX6R
Untuk harga ZX6R sendiri, tepatnya pada varian Kawasaki 2022 Ninja ZX6R ABS dijual dengan harga Rp327.500.000 on the road kawasan Jakarta. Harga ini tentu sebanding dengan performa dan kualitas mesin yang ditawarkan pada motor gahar tersebut.
Itu tadi informasi terkait harga ZX6R yang bisa dibagikan, beserta dengan sedikit spesifikasi yang ditanamkan Kawasaki pada motor ini. Semoga berguna, dan selamat menjalankan aktivitas Anda selanjutnya!
Kontributor : I Made Rendika Ardian
Berita Terkait
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
BAIC BJ30 Hybrid FWD 4x2 Tampil Perdana di GJAW 2025
-
BYD Perkuat Peran Strategis dalam Mendorong Pertumbuhan Industri Otomotif di GJAW 2025
-
6 Motor Paling Nyaman untuk Boncengan, Cocok buat Jalan Jauh Maupun Harian
-
Terpopuler: City Car Seharga Xmax hingga Motor Matic Paling Irit Sesuai Gaji Guru
-
Suzuki Grand Vitara Terima Sentuhan Baru di GJAW 2025
-
5 Motor Touring Bekas di Bawah Rp20 Juta, Masih Nyaman untuk Jarak Jauh
-
MG Bawa Jajaran Kendaraan Elektrifikasi ke GJAW 2025
-
Lepas L8 Versi Setir Kanan Debut Global di Indonesia, Incar Segmen SUV Premium
-
DFSK Gelora E Ditawarkan dengan Harga Lebih Terjangkau di GJAW 2025
-
Berapa Harga Mobil Bekas Toyota Veloz? Versi Hybrid Resmi Diluncurkan di Indonesia