Suara.com - Ketika menjumpai di gang sempit, tak sedikit pemobil yang justru enggan melintas karena takut mobilnya lecet. Biasanya mobil-mobil seperti Pajero Sport, Toyota Fortuner, Toyota Innova dan mobil yang berdimensi besar jarang melintas di gang sempit.
Tetapi hal tersebut tak berlaku untuk salah seorang pemobil Toyota Innova yang satu ini. Dalam sebuah unggahan akun Instagram @mobilngakak, diperlihatkan sosok sopir Toyota Innova yang nekat melintas di gang sempit.
Tampak Toyota Innova tersebut masuk gang dengan jarak tembok dan sisi mobilnya yang cukup sempit. Jarak tersebut tak bisa dilalui orang berjalan sekalipun.
Jadi, Toyota Innova tersebut benar-benar mepet ke tembok rumah di gang sempit tersebut. Sopir Toyota Innova itu pun merasa tak takut dan nekat melintas di gang sempit tersebut.
Apalagi ketika melintas di sebuah belokan gang sempit tersebut, tampak sopir cukup berhati-hati agar tidak lecet bodi mobilnya.
Aksi sopir Toyota Innova ini pun dinilai cukup berani. Mungkin bisa disebut kalau sopir ini sedang melatih skill menyetir dengan melintas di gang sempit tersebut.
Video ini pun mengundang reaksi dari warganet di kolom komentar.
"Kalau udah sanggup beli Innova, beli rumah lain lah," tulis salah seorang warganet.
"Anak asuransi lagi nunggu momen," beber warganet lain.
Baca Juga: 7 Artis yang Rumahnya di Dalam Gang, Kediaman Ayu Ting Ting Paling Fenomenal!
"Seharga Innova udah dapat perumahan, akes jalan lebar, dapat garasi, free kanopi," celetuk warganet lainnya.
"Jual mobilnya+rumahnya, beli rumah yang jalannya gede," celetuk warganet lain.
Untuk melihat video selengkapnya, klik DI SINI!
Berita Terkait
-
Curhat Warganet Miris Lihat Gang Sempit Dipenuhi Parkir Mobil Tetangga, Publik Geram Melihatnya
-
Potret Isuzu Panther Tampil Beda dengan Bentuk di Luar Dugaaan, Toyota Innova Minder Berada di Sebelahnya
-
Heboh Emak-Emak Naik Toyota Innova Berpelat Merah Dinas Ngamuk Tak Jelas Usai Senggol Pemotor, Ngakunya Istri Jenderal
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
5 Mobil Keluarga Kuat di Tanjakan dan Perjalanan Jauh, Sparepart Melimpah
-
4 Pilihan Mobil Bekas dengan AC Paling Dingin, Harga Mulai Rp50 Jutaan
-
5 Rekomendasi Motor Bekas dengan Body Gagah, Bisa Dibeli Modal Budget Rp10 Jutaan
-
5 Pilihan Mobil Bekas dengan Sparepart Paling Melimpah di Indonesia
-
5 Rekomendasi Mobil MPV Bekas Pintu Geser Harga di Bawah 100 Juta: Ramah Lansia dan Anak
-
Terpopuler: Harta Yaqut Cholil Meroket Setara McLaren, 5 Mobil Bekas untuk Karyawan UMR
-
TMMIN Nilai Pasar Mobil Indonesia 2026 Belum Jelas
-
Tantangan Pajak Opsen Bayangi Pasar Sepeda Motor 2026
-
Toyota Indonesia: Tarif dan Biaya Logistik Tantangan di 2026
-
5 Mobil Keluarga Harga Rp50 Jutaan untuk Mudik Lebaran 2026