Suara.com - Sekarang ini untuk mengecek tarif tol lebih mudah dengan adanya fitur baru dari Google Maps. Ya, selaib menghadirkan informasi rute navigasi, Google Maps juga menghadirkan informasi tarif tol. Lantas, bagaimana cara cek tarif tol di Google Maps? Begini penjelasannya.
Diketahui, fitur terbaru Google Maps ini menawarkan pilihan alternatif rute kepada penggunanya. Biasanya jalan tol dipilih pengguna jalan guna mempersingkat waktu perjalanan. Hanya saja, pengguna jalan kadang perlu memastikan saldo uang elektronik.
Atas alasan ini, Google Maps menghadirkan fitur terbaru hadir guna membantu pengguna jalan dalam merencanakan perjalanan dengan adanya informasi tarif tol.
Melalui fitur terbarunya, Google Maps akan memberikan Anda informasi perkiraan tarif tol sampai tujuan yang perlu dibayarkan. Agar para pengguna mobil mengetahui berapa tarif tol menuju lokasi tujuan menggunakan fitur Google Maps, Anda perlu terlebih dulu cari rute ke lokasi tujuan. Lantas, bagaimana cara cek tarif tol melalui fitur Google Maps? Mari simak penjelasannya berikut ini.
Cara Cek Tarif Tol Via Fitur Google Maps
- Pertama-tama, masukkan lokasi yang Anda tuju di kolom penelusuran Google Mpas, lalu pilih rute yang akan Anda gunakan.
- Selanjutnya pilih rute menggunakan jalan tol, kemudian secara otomatis tarif tol akan terlihat bersamaan dengan jarak dan waktu tempuh yang akan Anda dilewati.
- Lalu klik "ikon 1" guna menampilkan informasi yang dibutuhkan. Jika sudah diklik, maka Google Maps akan memperlihatkan perkiraan total tarif tol melaui ute yang Anda pilih.
Itulah cara cek tarif tol melalui fitur Google Maps yang mungkin masih ada beberapa pengguna jalan yang masih belum mengetahui informasi ini.
Diberitahukan sebelumnya bahwa Google Maps telah merilis fitur barunya berupa informasi tarif tol sejak April lalu. Informasi tarif tol ini bisa digunakan oleh pengguna iOS maupun Android di Indonesia. Fitur ini sangat membantu pengguna jalan untuk menyiapkan biaya tol yang perlu dikeluarkan.
Perlu diketahui juga bahwa selain di Indonesia, keberadaan fitur terbaru Google Maps ini juga sudah ada dan sudah bisa digunakan di 2.000 jalan tol US, India dan Jepang. Sekarang, fitur ini juga telah hadir di Indonesia. Sudahkah Anda mencoba fitur terbaru dari Google Maps ini?
Kontributor : Ulil Azmi
Baca Juga: Asisten Gedung Putih Berikan Kesaksian Mantan Presiden Donald Trump Pernah Rebutan Setir Limosin
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Link DANA Kaget Khusus Hari Ini, Langsung Cair Bernilai Rp135 Ribu
- Karawang di Ujung Tanduk Sengketa Tanah: Pemerintah-BPN Turun Gunung Bahas Solusi Cepat
- 5 Fakta Heboh Kasus Video Panas Hilda Pricillya dan Pratu Risal yang Guncang Media Sosial
- 14 Kode Redeem FC Mobile Hari Ini 7 Oktober 2025, Gaet Rivaldo 112 Gratis
- Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru di Kota Makassar Bulan Oktober 2025
Pilihan
-
Ragnar Oratmangoen Ujung Tombak, Ini Susunan Pemain Timnas Indonesia vs Arab Saudi
-
BREAKING NEWS! Tanpa Calvin Verdonk, Ini Pemain Timnas Indonesia vs Arab Saudi
-
Waketum PSI Dapat Tugas dari Jokowi Usai Laporkan Penyelewengan Dana PIP
-
Ole Romeny Diragukan, Siapa Penyerang Timnas Indonesia vs Arab Saudi?
-
Wasapada! Trio Mematikan Arab Saudi Siap Uji Ketangguhan Timnas Indonesia
Terkini
-
Isi Garasi Dony Oskaria, Kerabat Sultan Andara Dilantik Jadi Kepala BP BUMN
-
Mobil Lubricants Siapkan Oli Mobil Harian yang Cocok untuk Model Hybrid
-
ADV Versi Pakai Steroid: Motor Honda Terbaru Bikin Xmax Kalah Kelas
-
Wuling Banderol Harga Khusus Pada Model Hybrid Sampai Mobil Listrik di Akhir Tahun
-
Perlahan Misteri Terkuak: Ini Nama Mobil Nissan Calon Pesaing HR-V dan Creta
-
Bensin Campur Etanol Datang, Mesin Kendaraan Tua Terancam?
-
Berapa Harga Etanol di Indonesia? Bakal Jadi Campuran BBM
-
Ramai Soal Etanol Jadi Campuran BBM, Mobil Ini Sudah Minum Etanol Murni
-
Trik dan Tips agar Cat Mobil Selalu Kinclong, Nggak Cepat Kusam
-
14 Mobil Bekas Oktober 2025 Mulai Rp50 Jutaan, Pas untuk Mahasiswa hingga Keluarga Kecil