Suara.com - Perusahaan dashboard camera atau dashcam, 70mai turut berpartipasi dalam pameran otomotif GIIAS 2024 yang akan berlangsung pada tanggal 18 - 28 Juli 2024 di ICE BSD, Tangerang, Banten.
"Sebagai bagian dari komitmennya untuk meningkatkan kesadaran tentang keamanan dalam berkendara, 70mai juga akan aktif dalam mengedukasi masyarakat tentang manfaat dashcam dalam meningkatkan keamanan dan kenyamanan berkendara," ucap Deodato Esperanza, Marketing & PR Manager 70mai Indonesia, di Jakarta, Minggu (30/6/2024).
Dengan inovasi dan teknologi yang dimiliki, 70mai terus berinovasi untuk meningkatkan standar keamanan berkendara, menciptakan pengalaman yang lebih aman dan nyaman di jalan raya.
Saat ini, 70mai telah bekerja sama dengan lebih dari 40 bengkel rekanan dan juga puluhan jaringan outlet di seluruh Indonesia dan akan terus dikembangkan, memastikan ketersediaan dan kemudahan akses untuk pemasangan dan perawatan produk.
"Kami selalu menawarkan inovasi teknologi terdepan, didukung aftersales terhasap pelanggan yang komprehensif," tambahnya.
Saat ini, 70mai Indonesia telah memasarkan total 8 produk dashcam untuk berbagai kebutuhan dan preferensi pasar.
Kedepannya 70mai Indonesia akan terus fokus mengembangkan jaringan penjualan dan layanan aftersales sebagai prioritas.
"Tidak hanya hadir di acara-acara besar seperti GIIAS, 70mai juga mempermudah pelanggan untuk membeli produk secara online melalui platform e-commerce," tutup Deodato.
Baca Juga: Mitsubishi Triton Teranyar Dipastikan Melantai di GIIAS 2024
Berita Terkait
- 
            
              OLXmobbi Serahkan Hadiah Mobil Bekas Sebagai Hadiah Utama Kepada Kosumen
 - 
            
              BYD M6 Berpeluang Tampil di GIIAS 2024, Bisa Tempuh Jarak 500 Km
 - 
            
              Mercedes-Benz Akan Luncurkan 7 Mobil Baru Lagi di Indonesia Tahun Ini
 - 
            
              BYD Siapkan Mobil Listrik Baru di GIIAS 2024, Konsumen Masih Keluhkan Belum Dapat Unit
 - 
            
              Jetour Simpan Dua Produk Baru yang Siap Meluncur di GIIAS 2024
 
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
 - 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
 
Pilihan
- 
            
              Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
 - 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 
Terkini
- 
            
              60 Juta Emang Dapet? Intip Harga Avanza Bekas Tahun ke Tahun Lengkap dengan Taksiran Pajak
 - 
            
              Keluarga Baru Pilih Ayla atau Rocky? Simak Dulu Harga Mobil Daihatsu November 2025
 - 
            
              Oli Motor Apa yang Cocok untuk Honda Scoopy? Ini Rekomendasinya
 - 
            
              Capek Merasa Risau dengan Mutu BBM? Intip Dulu Daftar Harga Mobil BYD November 2025
 - 
            
              Rekomendasi Mobil Bekas di Bawah Rp 100 Juta yang Bikin Anti Minder
 - 
            
              Apa Bedanya SUV vs MPV? Ini 5 Rekomendasi Mobil 3 Baris untuk Keluarga Harga Rp100 Jutaan
 - 
            
              BAIC Tambah Jaringan Dealer Nasional dengan Peresmian Dealer ke-15 di Jakarta Barat
 - 
            
              Bingung Beli Pelumas Mesin? Ini 10 Rekomendasi Oli Motor untuk Honda Vario 160
 - 
            
              3 Rekomendasi Mobil Keluarga Rp100 Jutaan yang Irit dan Aman Pakai BBM Oktan Rendah
 - 
            
              Harga Mobil Toyota November 2025: Mulai dari Rp164 Jutaan, dari Calya hingga Alphard