Suara.com - Pembalap Pramac Ducati, Jorge Martin, akhirnya tiba di Indonesia untuk menghadapi tantangan seru MotoGP Mandalika 2024. Namun, begitu menginjakkan kaki di Tanah AIr, pembalap Spanyol ini langsung merasakan berkeringat luber.
Hal ini tampak dalam sebuah unggahan akun Instagram pribadinya, 89jorgemartin. Dalam unggahan tersebut, diperlihatkan keringat mengucur deras di tubuh Jorge Martin.
Ia berkeringat lantaran tengah melakukan olahraga dengan menggunakan sepeda statis. Ia terlihat tanpa mengenakan kaus.
Dalam captionnya, ia ternyata cukup bahagia meskipun berkeringat luber di badannya.
"Setelah 20 menit (emoticon ketawa). Indonesia lover," tulisnya.
Seperti diketahui, MotoGP Mandalika 2024 akan digelar pada akhir pekan ini (27-29/9/2024). Sejumlah pembalap sudah mulai terbang ke Lombok guna mempersiapkan balap nantinya seperti Aleix Espargaro hingga Fabio Quartararo.
Sebelumnya Jorge Martin pernah berlibur di Bali saat MotoGP Mandalika 2022silam. Pembalap asal Spanyol ini kerap kali menyempatkan diri untuk berlibur di Pulau Dewata, terutama saat ada seri MotoGP di Indonesia, tepatnya di Sirkuit Mandalika.
Ia memamerkan momen liburannya di Bali dengan berkeliling Pulau Dewata menggunakan motor sewaan.
Baca Juga: Kemenangan Enea Bastianini Picu Kontroversial, Marquez Sesali Putusan Stewards
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung SPF untuk Usia 40 Tahun, Cegah Flek Hitam dan Penuaan
- PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 3 Pemain Naturalisasi Baru Timnas Indonesia untuk Piala Asia 2027 dan Piala Dunia 2030
Pilihan
-
Penculik Bilqis Sudah Jual 9 Bayi Lewat Media Sosial
-
Bank BJB Batalkan Pengangkatan Mardigu Wowiek dan Helmy Yahya Jadi Komisaris, Ada Apa?
-
Pemain Keturunan Jerman-Surabaya Kasih Isyarat Soal Peluang Bela Timnas Indonesia
-
Laurin Ulrich Bersinar di Bundesliga 2: Makin Dekat Bela Timnas Indonesia?
-
Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
Terkini
-
Pembeli Chery J6T Dapat Gratis Perangkat Pengisian Daya di Rumah
-
4 MPV Mewah Harga Setara Motor Matic Honda, Idaman Keluarga Muda yang Dambakan Kabin Lega
-
5 Rekomendasi Mobil MPV yang Tidak Limbung dan Nyaman Suspensi
-
5 Hal yang Bikin Chery J6T Siap Jadi Raja Baru SUV Listrik Urban
-
5 Rekomendasi Mobil China Mirip Toyota Avanza, Harga Mulai Rp100 Jutaan
-
Bujet Terbatas? Ini Rekomendasi 5 Mobil Bekas Matic Irit BBM untuk Mahasiswa
-
5 Motor Bekas Matic dengan Fitur Keyless untuk Keamanan Lebih
-
Solo-Semarang Bebas Hambatan: Cek Tarif Tol dan Tips Aman Berkendara
-
Solo-Jogja Lebih Murah Naik Tol? Hitung Biaya vs KRL untuk Rombonganmu!
-
Liburan Bawa Mobil? Ini Biaya Nyebrang dari Jawa ke Merak yang Wajib Kamu Tahu!