Suara.com - Ingin mobil murah dengan sunroof dan mobil bekas pun tak apa? Cek di bawah ini rekomendasi mobil murah dengan sunroof yang bisa Anda beli pada Juni 2025 ini.
Salah satu jenis mobil yang paling banyak dicari belakangan ini adalah mobil yang sudah dilengkapi dengan sunroof.
Memiliki sunroof di dalam mobil membuat mobil terasa lebih berkelas. Sebab memang hanya sedikit mobil murah yang sudah dibekali dengan sunroof di bagian atasnya.
Apalagi jika sunroof pada mobil tersebut sudah dilengkapi dengan sunblind, untuk mencegah kabin menjadi terlalu panas, terutama di musim panas.
Tidak diragukan lagi, memiliki sunroof atau bisa kita sebut kaca berwarna hitam di atas mobil yang membuatnya tampak berkelas.
Sebab bagi beberapa orang, mobil dengan sunroof sebagian besar dikaitkan dengan mobil mewah.
Namun jika kita lihat, sebelumnya sunroof hanya tersedia di mobil-mobil mewah seperti BMW, Mercedes-Benz, dan Audi.
Tapi jika Anda jeli, ada beberapa rekomendasi mobil murah yang sudah dibekali dengan sunroof dari sananya alias Anda tak perlu melakukan modofikasi,
Fungsi Utama Sunroof pada Mobil
Baca Juga: 7 Rekomendasi Mobil Murah untuk Pemula, Pastinya Tangguh dan Irit
- Sunroof memberi Anda pemandangan langit yang spektakuler dan membantu Anda menikmati pemandangan tanpa gangguan apa pun.
- Sunroof akan ,embantu menjaga ventilasi mobil dan memperlancar sirkulasi udara di dalam kabin mobil. Hal ini membuat Anda merasa sejuk dan nyaman selama perjalanan, bahkan dalam perjalanan jauh.
- Sunroof menciptakan kesan ruang terbuka di mobil Anda dan membuat mobil terasa lebih lapang dan luas. Ini adalah salah satu fitur mewah dan premium yang memberikan pengalaman pengguna yang lebih baik.
Berikut adalah rekomendasi mobil murah yang sudah dibekali sunroof terbaik Juni 2025:
1. Honda Odyssey 2002
Model tahun 2002 Honda Odyssey menyertakan sunroof sebagai fitur, khususnya pada trim EX-L. Sunroof ini bisa digerakkan dengan sakelar yang terletak di langit-langit mobil.
Harga mobile bekas Honda Odyssey 2002 Rp 80 jutaan.
2. Hyundai Tucson XG 2012
Hyundai Tucson 2012, khususnya trim XG juga menawarkan sunroof panoramik sebagai fitur opsional. Sunroof ini menambah kesan mewah pada kendaraan yang satu ini.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Setara Harga NMAX, Ini 5 Rekomendasi Mobil Bekas Rp30 Jutaan yang Irit BBM
-
Tanpa Turun dari Mobil, Ini Cara Cek Batas Aman Banjir Lewat Spion
-
6 Fakta Peluncuran Yamaha MotoGP 2026: Akhirnya Pakai V4 Demi Kejar Ducati!
-
Jadi Model Terlaris di China, Geely Pede Jual 1.000 Unit EX2 per Bulan di Indonesia
-
Honda Brio Vs Jazz, Mending Mana? Cek Perbandingan Spek dan Harga
-
4 Varian Yamaha Aerox Alpha 2026, Selisih Harga Tipe Turbo dan Biasa Tembus Rp10 Juta, Pilih Mana?
-
Cari Mobil Bekas untuk Usaha? Ini Alasan Suzuki Carry Lebih Disarankan Ketimbang Kijang dan Zebra
-
10 Varian Wuling Cortez dan Biaya Pajaknya di 2026, Ramah UMR?
-
5 Mobil Bekas dengan Fitur Keyless, Modal Rp100 Juta Dapat Keamanan Canggih
-
5 Rekomendasi Hatchback Lebih Irit dari Agya-Ayla, Cocok untuk Commuter Harian di Jakarta