Suara.com - Di tengah harga BBM yang cenderung tinggi, salah satu opsi kendaraan yang banyak diminati adalah mobil bermesin diesel atau kerap disebut mobil solar. Berikut ini adalah 5 rekomendasi mobil solar paling irit dan bisa Anda dapatkan versi bekasnya.
Selain terkenal lebih efisien dalam penggunaan bahan bakar, mobil diesel juga memiliki keunggulan dari sisi torsi dan ketahanan mesin, menjadikannya cocok sebagai kendaraan harian maupun untuk perjalanan jauh.
Mobil bekas bermesin diesel berikut ini bisa jadi opsi tepat bagi Anda yang mengutamakan irit bahan bakar dan performa tangguh. Inilah 5 rekomendasi mobil solar paling irit yang bisa jadi pertimbangan.
Isuzu Panther adalah nama besar di dunia mobil diesel Indonesia. Sejak diluncurkan, Panther menjadi favorit berkat reputasinya sebagai mobil bandel dan hemat BBM.
Kendati sudah tidak lagi diproduksi, mobil ini tetap diminati di pasar mobil bekas berkat durability-nya dan perawatan yang mudah.
Panther menggunakan mesin diesel 2.5 liter berkode 4JA1 yang mampu menghasilkan tenaga 80 PS dan torsi 191 Nm. Angka konsumsi solar sekitar 12 km/liter menjadikannya cukup ekonomis di kelas mobil diesel lawas.
Dengan interior lega yang bisa menampung hingga 8 penumpang dan bodi kokoh, Panther tetap jadi primadona mobil keluarga diesel irit.
Harga Panther bekas bervariasi, mulai dari Rp80 jutaan untuk versi lama hingga Rp200 jutaan untuk tahun muda.
Baca Juga: 3 Alasan Sebaiknya Tidak Memilih Isuzu Panther Bekas buat di Kota Besar, Kalian Wajib Tahu
2. Chevrolet Captiva Diesel
Ditenagai mesin diesel 2.0 liter VCDi, Captiva mampu menghasilkan tenaga sebesar 150 HP dan torsi 310 Nm.
Konsumsi BBM-nya sekitar 8 km/liter, tergolong lumayan untuk SUV medium. Saat ini, Captiva bekas bisa ditemukan mulai dari Rp130 jutaan.
Meskipun tidak lagi diproduksi, Captiva Diesel tetap menjadi alternatif menarik berkat mesin tangguh dan desainnya yang maskulin.
3. Mitsubishi Pajero Sport
Mitsubishi Pajero Sport hadir sebagai pilihan SUV diesel dengan perpaduan gaya kokoh, performa nyaman, dan konsumsi solar yang relatif irit.
Berita Terkait
-
3 Alasan Sebaiknya Tidak Memilih Isuzu Panther Bekas buat di Kota Besar, Kalian Wajib Tahu
-
5 Mobil Keluarga Bekas Tahun Muda: Jadi Incaran, Harga Tetap Tinggi Jika Dijual Kembali
-
7 Rekomendasi Mobil Murah Irit BBM, Cocok untuk Daftar Taksi Online!
-
4 Motor Matic Irit Bahan Bakar dan Tangguh Saat Perjalanan Jauh, Cocok untuk Berangkat Kerja
-
5 Rekomendasi Mobil Keluarga Mewah di Bawah 100 Juta: Irit BBM dan Kabin Luas Mirip Alphard
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
Ramai Wuling Darion, BYD Siap Goyang dengan Hadirkan M9 dengan Teknologi AI di Dalamnya
-
Dana Cuma Rp 50 Juta, Bisa Angkut Keluarga Semua: 3 MPV Bekas Ini Jawabannya
-
Update Harga Skutik Murah November 2025, Honda BeAT Tak Jadi yang Termurah
-
5 Mobil Bekas Keluarga 7 Seater Harga Rp50 Jutaan, Irit BBM dan Perawatan Murah
-
Daftar Harga Mobil Nissan Terbaru 2025, Mulai dari Seri MPV Sampai SUV
-
5 Tips Merawat Motor Listrik saat Musim Hujan, Biar Gak Cepat Rusak
-
Apakah Mesin Xforce dan Xpander Sama? Simak Perbedaan Spesifikasinya
-
5 Motor Matic Bekas 150cc Termurah: Harga Tak Melilit, Mesin Elit
-
BYD M9 MPV Hybrid Penantang Wuling Darion Resmi Meluncur
-
Terpopuler: Daihatsu Bikin Mobil 2-Tak? Kena Cuci Steam Bisa Mogok