Harga bekas untuk tahun produksi 2019 ke atas berada di rentang Rp 18 juta hingga Rp 21 jutaan.
Keunggulan utama Vixion R terletak pada performa mesinnya yang bertenaga namun tetap irit. Catatan konsumsi BBM-nya bisa menyentuh 41,6 km/liter.
Bukan cuma irit, mesin Vixion R punya performa jempolan.
Jantung mekanisnya dibekali teknologi variable valve actuation (VVA).
Depot daya terasa bertenaga, bukan cuma di putaran mesin bawah, tapi juga putaran atas.
Rangka Deltabox yang menjadi ciri khasnya juga memberikan stabilitas superior saat berkendara jarak jauh.
Meski beberapa pengguna merasa joknya sedikit kurang nyaman untuk perjalanan sangat jauh, performa dan fitur seperti assist & slipper clutch menjadi nilai tambah yang signifikan.
3. Suzuki GSX-S150 (2019-2022)
Bagi Anda yang menginginkan performa paling buas di kelasnya, Suzuki GSX-S150 adalah jawabannya.
Baca Juga: Honda Siapkan Motor Retro untuk Pengendara Bertinggi 150 cm: Bukan Honda Monkey, tapi...
Motor ini dikenal memiliki tenaga puncak tertinggi berkat mesin DOHC overbore warisan dari Suzuki Satria F150.
Karakternya yang liar di putaran atas menjadi daya tarik tersendiri bagi penyuka kecepatan.
Harga bekas GSX-S150 tergolong sangat menarik, untuk unit tahun 2019 hingga 2022 bisa didapatkan di kisaran Rp 16 juta hingga Rp 19 juta.
Soal keiritan, motor ini juga tidak mengecewakan. Dalam berbagai pengujian, konsumsi BBM-nya berada di angka 41 hingga 43 km/liter.
Kelebihan lain dari GSX-S150 adalah bobotnya yang ringan dan dimensinya yang ringkas, membuatnya sangat lincah untuk bermanuver.
Meski joknya terbilang tipis dan suspensinya sedikit kaku, posisi berkendaranya cukup tegak sehingga tidak cepat membuat lelah saat touring.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
Harga Mitsubishi Xpander Cross Tiap Varian, Apa Perbedaan Fiturnya?
-
5 Mobil Diesel Paling Bandel dan Irit, Solusi Cerdas untuk Segala Medan
-
Terpopuler: 5 SUV Toyota buat Jangka Panjang, Pilihan Mobil Sunroof di Bawah Rp100 Juta
-
Cosplay Low Budget! Calya Ini Maksa Jadi Mobil Listrik Modal Stiker, Pas Dicek Aslinya Ternyata...
-
Perubahan New Raize dan Daftar Harga Terbarunya
-
Praktis! Simak Cara Pakai Fitur Trade-in Motorku X untuk Upgrade Motor Honda
-
Harga Mirip, Mending Toyota Avanza 1.5 L 2019 atau Toyota Sienta 2014?
-
Skutik Retro Royal Alloy JPS 245 Resmi Mengaspal di Indonesia, Punya Dashcam Bawaan
-
Tampang Mirip Mini Cooper tapi Harga Cuma Rp100 Jutaan, Suzuki Ini Bikin Geger Pencinta Mobil Retro
-
Honda Brio Satya S Baru Dibekali CVT, Lebih Murah dari BYD Atto 1