Harga Pasaran Bekas: Mulai dari Rp180 jutaan untuk keluaran 2019, hingga Rp280 jutaan untuk varian RS tahun muda. Penurunan harga yang signifikan dari barunya yang mencapai Rp300-400 jutaan.
2. Wuling Cortez
Kalau Almaz adalah rajanya SUV, maka Cortez adalah "MPV mewah harga rakyat".
Wuling Cortez menawarkan tingkat kenyamanan yang bisa diadu, bahkan melebihi beberapa MPV Jepang dengan harga jauh lebih mahal.
Mobil ini adalah pilihan tepat bagi kamu yang memprioritaskan kenyamanan penumpang.
Kabin & Fitur Unggulan:
Captain Seat: Di beberapa varian, kursi baris kedua model captain seat memberikan kenyamanan dan akses kabin belakang yang lebih mudah, serasa naik mobil premium!
Kabin Senyap & Nyaman: Material interior berkualitas dan suspensi yang nyaman membuat perjalanan jauh tidak terasa melelahkan.
Fitur Lengkap: Sunroof, rem parkir elektrik, hingga head unit yang terkoneksi dengan smartphone sudah jadi standar di varian atas.
Baca Juga: Mobil Bekas Paling Worthy untuk Keluarga Muda, Lengkap dengan Harga Pasarannya
Harga Pasaran Bekas: Kamu bisa menemukan Wuling Cortez bekas dengan harga mulai dari Rp150 jutaan saja.
Sebuah penawaran yang sangat menggiurkan untuk sebuah MPV keluarga yang nyaman dan berfitur lengkap.
3. DFSK Glory 580
Butuh mobil yang bisa angkut banyak penumpang tapi budget terbatas? DFSK Glory 580 jawabannya.
SUV 7-seater ini pertama kali meluncur pada 2018 dan kini harga bekasnya sudah sangat ramah di kantong. Ini adalah pilihan paling logis untuk keluarga besar yang butuh fungsionalitas maksimal.
Kabin & Fitur Unggulan:
Berita Terkait
-
Murah tapi Berwibawa: Segini Harga Bekas Daihatsu Feroza, Nggak Beda Jauh dari PCX Bekas
-
Harga Mobil Bekas Toyota Rush 2015 Berapa? Selisih Tipis sama Calya Tahun Muda, Intip Pajaknya
-
Untuk Pertama Kalinya China Kalahkan Jepang dalam Penjualan Mobil Dunia
-
5 Pilihan LCGC Bekas 'Badak' Hadapi Genangan Air di Musim Hujan bagi Keluarga Muda
-
5 Mobil Bekas Harga Rp30-40 Jutaan untuk Keluarga Muda, Ada Toyota hingga BMW
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 5 Mobil Bekas Toyota Pengganti Avanza, Muat Banyak Penumpang dan Tahan Banting
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Januari 2026: Ada Arsenal 110-115 dan Shards
- iQOO 15R Lolos Sertifikasi Resmi, Harga Diprediksi Lebih Terjangkau
Pilihan
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
Terkini
-
Murah tapi Berwibawa: Segini Harga Bekas Daihatsu Feroza, Nggak Beda Jauh dari PCX Bekas
-
Harga Mobil Bekas Toyota Rush 2015 Berapa? Selisih Tipis sama Calya Tahun Muda, Intip Pajaknya
-
5 Mobil Keluarga 7 Seater yang Kuat di Tanjakan untuk Kamu Pencinta Touring
-
Sang Legenda Kembali! Prediksi Wujud Mitsubishi Pajero Baru Mirip Destinator yang Siap Guncang 2026
-
Jangan Bingung, Ini 6 Alasan Mekanik Menggeber Gas Motor setelah Servis
-
Untuk Pertama Kalinya China Kalahkan Jepang dalam Penjualan Mobil Dunia
-
5 Pilihan LCGC Bekas 'Badak' Hadapi Genangan Air di Musim Hujan bagi Keluarga Muda
-
Anti Licin di Musim Hujan, Ini 7 Ban Motor Tubeless Terbaik Mulai 100 Ribuan Pilihan Ojol
-
5 Mobil Bekas Harga Rp30-40 Jutaan untuk Keluarga Muda, Ada Toyota hingga BMW
-
Mazda EZ-6 Mobil Listrik Hasil Kolaborasi dengan Changan Tertangkap Mulai Uji Jalan di Indonesia