- Indomobil eMotor Sprinto resmi meluncur di GJAW 2025 dengan desain super sporty.
- Tawarkan performa agresif dengan torsi 195 Nm dan jarak tempuh impresif 110 km.
- Harga terjangkau di angka Rp25,5 juta OTR Jakarta, solusi mobilitas modern dan cerdas.
Suara.com - Lagi cari motor listrik keren dengan performa gesit dan harga yang masih masuk akal?
Indomobil sepertinya baru saja menjawab doa kamu lewat PT Indomobil Emotor Internasional (IEI).
Kenalan sama eMotor Sprinto, skuter listrik terbaru yang resmi melantai di GAIKINDO Jakarta Auto Week (GJAW) 2025 dengan banderol yang sangat menggoda.
Motor ini bukan sekadar alat transportasi, tapi sebuah pernyataan gaya hidup bagi kaum urban yang dinamis.
Fakta 1: Gebrakan Indomobil dengan Harga Mengejutkan
Indomobil eMotor Sprinto resmi dipasarkan dengan harga Rp25.500.000 (OTR Jakarta).
Angka ini jelas menjadi sinyal kuat bahwa Indomobil serius menggarap pasar kendaraan listrik dengan produk yang kompetitif.
Ini adalah solusi mobilitas listrik yang terjangkau tanpa harus mengorbankan performa dan fitur.
Pius Wirawan, CEO PT Indomobil Emotor Internasional, menegaskan bahwa Sprinto memang dikembangkan untuk menjawab kebutuhan mobilitas masa kini.
Baca Juga: Chery Rilis Varian Termurah Tiggo 8 CSH, Harga Mulai Rp439 Jutaan
“Desain sporty, performa agresif, dan fitur yang lengkap kami rangkai agar pengguna merasakan pengalaman berkendara yang aman, nyaman, dan menyenangkan. Kehadiran Sprinto di GJAW 2025 menjadi bukti keseriusan kami membangun ekosistem kendaraan listrik yang kuat dan relevan bagi masyarakat Indonesia,” ujar Pius, saat peluncuran Indomobil eMotor Sprinto, Sabtu (22 November 2025).
Fakta 2: Desain Agresif yang Bikin Noleh
Lupakan desain motor listrik yang serba membulat dan membosankan.
Sprinto membawa DNA sporty dan futuristik yang kental dalam setiap lekuk bodinya.
- Tampang Depan: Dibuat tegas dan modern, diperkaya VoltAura Emblem, AeroBlade Panel, dan VoltArmor Panel yang memperkuat karakter agresifnya.
- Bagian Belakang: Dilengkapi Arc Tail Light dengan pencahayaan super terang untuk visibilitas maksimal di malam hari.
- Dimensi Ideal: Dengan panjang 1.980 mm dan lebar 745 mm, ukurannya pas untuk selap-selip di kepadatan kota.
- Siap Segala Medan: Ground clearance setinggi 150 mm membuatnya tetap nyaman dan aman melibas berbagai kondisi jalan.
Fakta 3: Torsi Badak, Akselerasi Bikin Ketinggalan
Jangan remehkan tenaganya hanya karena ini motor listrik.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Ingin Beli SUV Mewah, Ini Daftar Harga Mobil Subaru Januari 2026!
-
Rp3 Juta Dapat Motor Bekas Apa? Ini 5 Opsi yang Bermesin Bandel dan Mudah Dirawat
-
Terkenal Bandel, 5 Motor Bekas Ini Ternyata Cuma Dijual Rp5 Jutaan
-
Siapkan Tabungan Mulai Sekarang! Ini 5 Rekomendasi Motor buat Mudik Nyaman di Lebaran 2026
-
4 Rekomendasi Motor Bebek Terbaik Harga Murah Under 7 Juta: Serba Bandel, Serba Irit!
-
5 Kekurangan Membeli Motor Bekas dan Tips Agar Tidak Salah Beli
-
7 Tips Memilih Motor Bekas untuk Anak Sekolah Anti Zonk: Biar Nggak Dapat Unit Rewel
-
Mending Karimun 'Kotak' atau BYD Atto 1? Sama-sama Hemat, Tapi Awas Jebakan Ini
-
Motor Matic Terbaik Yamaha Harga di Bawah Rp 20 Juta: Pilih Mio M3, Gear 125, atau Gear Hybrid?
-
Awas Cat Rusak! Jangan Cuci Motor saat Mesin Panas, Ini Solusi Gratis Biar Awet