- Astra Motor Yogyakarta latih 26 kurir Pos Indonesia teknik safety riding khusus muatan barang.
- Simulasi bahaya di jalan raya menggunakan Honda Riding Trainer untuk antisipasi kecelakaan fatal.
- 4 tips vital membawa paket di motor agar pengereman tetap pakem dan anti oleng.
Suara.com - Sepeda motor sejatinya didesain untuk mobilitas manusia, namun tuntutan efisiensi logistik memaksanya menjadi kuda beban pengangkut barang.
Kondisi ini membawa risiko keselamatan yang sangat tinggi jika pengendara tidak memahami teknik handling yang benar saat motor diberi muatan ekstra.
Menjawab tantangan tersebut, Astra Motor Yogyakarta bergerak cepat merangkul para pahlawan logistik untuk meminimalisir risiko kecelakaan kerja di jalan raya.
Simak panduan keselamatan penting hasil kolaborasi dengan PT Pos Indonesia berikut ini agar pengiriman lancar dan kurir selamat sampai rumah.
Edukasi Kurir: Bukan Sekadar Gas dan Rem
Astra Motor Yogyakarta selaku Main Dealer Honda wilayah Yogyakarta, Kedu dan Banyumas baru saja menggelar pelatihan krusial bagi para ujung tombak distribusi.
Bekerja sama dengan PT Pos Indonesia cabang Plemburan, Sleman, pelatihan ini fokus pada teknik aman membawa kiriman paket.
Acara yang digelar pada 1 Desember 2025 di Astra Motor Safety Riding Center Yogyakarta ini diikuti oleh 26 kurir pilihan.
Para peserta tidak hanya dijejali teori, tetapi langsung diajak mempraktikkan standar keamanan membawa barang di atas roda dua.
Baca Juga: 5 Ban Motor yang Aman di Jalan Basah dan Kering, Tetap Stabil di Segala Cuaca
Penggunaan simulator Honda Riding Trainer (HRT) menjadi menu wajib untuk mengasah insting prediksi bahaya di jalanan virtual.
Sesi praktik di area course menjadi momen pembuktian bagaimana beban tambahan mempengaruhi keseimbangan dan stabilitas motor secara drastis.
Julius Armando, Marketing Manager Astra Motor Yogyakarta menegaskan pentingnya mindset selamat dalam bekerja.
“Kepentingan keselamatan berkendara harus diutamakan di atas kepentingan lainnya, terutama bagi yang aktif setiap harinya menjadikan sepeda motor sebagai sarana utama dalam bekerja,” ungkap Julius.
4 Jurus "Honda Istimewa" Bawa Paket Aman
Membawa beban di motor mengubah titik gravitasi dan jarak pengereman secara signifikan.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Harga Kripto Naik Turun, COIN Pilih Parkir Dana IPO Rp220 Miliar di Deposito dan Giro
-
Prabowo Cabut Izin Toba Pulp Lestari, INRU Pasrah dan di Ambang Ketidakpastian
-
Guncangan di Grup Astra: Izin Tambang Martabe Dicabut Prabowo, Saham UNTR Terjun Bebas 14%!
-
Emas dan Perak Meroket Ekstrem, Analis Prediksi Tren Bullish Paling Agresif Abad Ini
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
Terkini
-
Rupiah Melemah, Tarif Tes Psikologi SIM Ikut Naik! Cek Estimasi Total Biayanya
-
Pilihan Sultan Terbaru Yamaha TMAX Generasi Kesembilan Resmi Hadir di Indonesia
-
Harga Geely EX2 Resmi Diumumkan, Termurah Rp 229 Juta
-
Dua 'Titipan' Jokowi Kena OTT KPK: Intip Mewahnya Koleksi Kendaraan Bupati Pati dan Walkot Madiun
-
Toyota Vios Bekas Tahun Muda Pajaknya Berapa? Simak Juga Harga dan Spesifikasi Umumnya
-
5 Fakta Unik Honda Jazz 2026 Terbaru: Harga 150 Jutaan, Mending Mana sama City Hatcback?
-
5 Mobil Mirip Isuzu Panther yang Irit BBM dan Bandel untuk Jangka Panjang
-
Apakah Pajak Honda City Hatchback Mahal? Cermati di Sini Fakta Uniknya!
-
Selisih Pajak Toyota Avanza Versi 1500cc dan Veloz Generasi Terbaru, Mending Mana?
-
Tampil Kalcer Padukan Fungsi dan Estetika Dalam Balutan Skutik Retro