- Berburu SUV bekas tangguh tidak selalu mudah, karena kombinasi performa, kenyamanan, dan daya tahan menjadi kunci.
- Toyota Rush, Daihatsu Terios, Nissan X-Trail, Mitsubishi Pajero Sport, dan Ford Escape adalah pilihan yang sudah terbukti bandel.
- Semua mobil ini siap menemani perjalanan jauh maupun medan menantang dengan harga yang bervariasi.
Suara.com - Berburu mobil SUV bekas yang benar-benar tangguh untuk segala medan memang tidak selalu mudah. Banyak pilihan di pasaran mobil bekas, tapi tidak semuanya menawarkan kombinasi yang layak dipakai untuk petualangan jarak jauh maupun jalur menantang.
SUV bekas yang tepat bukan hanya mampu melibas jalan rusak atau tanjakan curam, tetapi juga tetap nyaman dipakai harian. Mulai dari yang berpenggerak roda belakang hingga yang punya torsi besar, tiap model memiliki karakter dan keunggulannya sendiri.
Jika kamu sedang mencari mobil bekas yang kuat, bandel, dan harganya masih masuk akal, beberapa pilihan SUV berikut bisa menjadi pertimbangan. Mereka dikenal punya performa konsisten dan tidak rewel.
1. Toyota Rush (Generasi Pertama)
Pilihan pertama ada Toyota Rush generasi pertama. Ini merupakan SUV kompak yang dikenal karena ketangguhannya di berbagai medan.
Model ini populer berkat ban serep di pintu belakang yang membuatnya dijuluki "Rush Konde". Mobil ini juga dikenal minim masalah dan mudah dirawat.
Dengan penggerak roda belakang (RWD), Rush menawarkan traksi kuat untuk melewati tanjakan dan jalanan berbatu.
Ground clearance tingginya menjadi keunggulan yang membuat mobil ini banyak dipilih untuk perjalanan luar kota.
2. Daihatsu Terios (Generasi Pertama)
Baca Juga: 5 Rekomendasi SUV Rp80 Jutaan Terbaik, Ground Clearance Tinggi Cocok untuk Berpetualang
Berikutnya ada Daihatsu Terios, saudara kembar dari Toyota Rush yang menawarkan karakter serupa namun dengan nilai lebih.
Secara desain, keduanya hampir identik, sehingga Terios sering menjadi alternatif yang lebih terjangkau.
Keunggulan utama Terios generasi pertama adalah konfigurasi 7-penumpang.Ini membuatnya cocok bagi keluarga besar.
Dengan mesin dan sasis yang sama seperti Rush, kemampuan off-road ringan Terios tidak perlu diragukan.
Selain itu, fleksibilitas kabinnya juga menjadi daya tarik yang membuat mobil ini tetap diminati hingga sekarang.
3. Nissan X-Trail T30
Berita Terkait
-
5 Rekomendasi SUV Rp80 Jutaan Terbaik, Ground Clearance Tinggi Cocok untuk Berpetualang
-
5 Fakta Changan Deepal S07 SUV Listrik Pesaing BYD, Interior Ala Kapal Pesiar dan Jarak Tempuh Oke
-
4 Mobil SUV Bekas Setara Suzuki Fronx Bugdet Rp70 Jutaan untuk Segala Medan
-
5 Mobil Keluarga 8 Seater yang Ada Sunroof, Mewah dan Sirkulasi Udara Bagus
-
5 Fakta Gila Chery T1TP, Mobil Unik Bak Transformer yang Bisa Berubah Wujud
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Bea Balik Nama Kendaraan Gratis, tapi Siapin Duit untuk Bayar Tagihan Berikut
-
Yamaha Rilis Jajaran Produk Livery Khusus Edisi 70 Tahun
-
Toyota Agya 2025 Harganya Turun Berapa Banyak Dibanding yang Baru?
-
Butuh Mobil Kencang tapi Tetap Irit BBM? Ini Dia Honda Jazz GE8, Bekasnya Cuma Rp100 Jutaan
-
Tetap Tampil Kalcer saat Berkendara dengan Skutik Bergaya Retro Modern
-
Bea Balik Nama Kendaraan Gratis Mulai Berlaku Kapan? Urusan Jual Beli Kendaraan Kini Makin Ringan
-
5 Mobil MPV Bekas Budget Rp100 Juta ke Bawah: Spek Serbaguna, Harga Menggoda
-
5 Mobil Honda Bekas Terbaik untuk Mudik Lebaran 2026, Anti Loyo dan Irit Bahan Bakar
-
Mau Angkut Keluarga Besar atau Kelayapan Sendiri? Ini 6 Mobil Bekas Awet tapi Ekonomis dari Nissan
-
Mesin Bandel untuk Kerja Rodi Harian: Ini 5 Mobil Mitsubishi Bekas, dari yang Irit hingga Offroad