Suzuki Karimun
Jika kamu mencari mobil harian yang praktis dan hemat bahan bakar, Suzuki Karimun bisa menjadi pilihan menarik. Mobil ini dikenal sebagai city car yang simpel, mudah dikendarai, dan minim rewel. Karimun generasi awal, khususnya Karimun Kotak, hingga kini masih banyak berseliweran di jalanan.
Keunggulan utama Suzuki Karimun terletak pada mesin kecilnya yang irit namun cukup tangguh. Perawatannya tergolong murah, suku cadang mudah ditemukan, dan cocok digunakan di perkotaan dengan lalu lintas padat.
Dimensi bodinya yang ringkas juga memudahkan parkir di area sempit.
Meski sederhana, Karimun menawarkan kabin yang cukup lega untuk ukuran city car. Mobil ini sangat cocok bagi pemula, keluarga kecil, atau sebagai kendaraan operasional harian.
Di pasar mobil bekas, harga Suzuki Karimun masih ramah di kantong, mulai dari Rp25 jutaan hingga Rp45 jutaan.
Suzuki Baleno
Suzuki Baleno menjadi opsi menarik bagi kamu yang menginginkan mobil dengan kenyamanan lebih, namun tetap terjangkau. Sedan ini dikenal memiliki bantingan suspensi yang empuk serta kabin yang relatif senyap
Baleno juga menawarkan handling yang stabil untuk penggunaan harian maupun perjalanan luar kota.
Baca Juga: SUV Compact Bekas Mitsubishi Xforce vs Honda HR-V Mending Mana?
Dari sisi mesin, Suzuki Baleno terkenal awet dan tidak ribet dalam perawatan. Konsumsi bahan bakarnya cukup efisien untuk ukuran sedan, sementara ketersediaan spare part masih terjaga hingga sekarang. Desainnya memang tidak terlalu modern, namun justru itulah daya tariknya sebagai sedan simpel dan fungsional.
Harga Suzuki Baleno bekas saat ini berada di kisaran Rp40–50 jutaan, tergantung tahun dan kondisi kendaraan. Dengan harga tersebut, Baleno masih sangat layak dipertimbangkan sebagai mobil keluarga yang nyaman.
Demikian itu mobil awet Suzuki dengan harga kurang dari 50 jutaan. Tinggal sesuaikan pilihan dengan kebutuhan.
Kontributor : Mutaya Saroh
Berita Terkait
-
SUV Compact Bekas Mitsubishi Xforce vs Honda HR-V Mending Mana?
-
Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
-
5 Rekomendasi Mobil Diesel Murah dan Perawatan Mudah
-
5 Mobil Suzuki Rp50 Jutaan yang Awet dan Bandel, Solusi Anti Boncos Cocok untuk Tunggangan Harian
-
5 Piihan Mobil Ex Taksi Murah Mulai Rp35 Jutaan: Bandel, Irit, dan Badak di Segala Medan
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
Terkini
-
7 Model Baru Harley-Davidson 2026, Varian Touring Mewah dengan Mesin Milwaukee-Eight VVT 117
-
Jarak Tempuh Wuling Cloud EV vs BYD M6 Mending Mana?
-
SUV Compact Bekas Mitsubishi Xforce vs Honda HR-V Mending Mana?
-
5 Kelemahan Mobil dengan Sunroof yang Jarang Orang Tahu
-
Wuling Luncurkan Mobil Seharga 2 Yamaha XMAX, BYD Atto 1 Kalah Murah
-
5 Mobil Suzuki Rp50 Jutaan yang Awet dan Bandel, Solusi Anti Boncos Cocok untuk Tunggangan Harian
-
Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
-
5 Rekomendasi Mobil Diesel Murah dan Perawatan Mudah
-
5 Rekomendasi Mobil Diesel di Bawah Rp100 Juta, Ada Rajanya Mobil Diesel
-
5 Piihan Mobil Ex Taksi Murah Mulai Rp35 Jutaan: Bandel, Irit, dan Badak di Segala Medan