Suara.com - PT SHARP Electronics Indonesia mengawali tahun 2017 dengan meraih penghargaan Indonesia Prestige Brand Award 2017 untuk empat kategori produk. Kategori itu meliputi lemari es, TV dan air-conditioner.
Senior GM Production REF Division SEID, Yasuo Takenaka mengungkapkan rasa gembiranya akan penghargaan ini.
"Kami akan tetap terus berusaha menghadirkan produk-produk yang berkualitas dengan membenamkan fitur-fitur yang disesuaikan dengan kebutuhan konsumen di Indonesia (local features)," ujarnya dalma keterangan resminya, Selasa (31/1/2017).
Akhir tahun 2013 untuk memenuhi kebutuhan pasar akan produk peralatan rumah tangga, SEID memindahkan produksi lemari es dan mesin cucinya dari Pulogadung ke kawasan pabrik barunya di Kawasan Internasional Industrial City, Karawang Jawa Barat.
Dengan luas sebesar 31 hektar, Sharp meningkatkan kapasitas produksi pabrik lemari es dan mesin cucinya 2 kali lipat dari pabrik sebelumnya di Pulogadung. Di tahun 2016, seiring dengan permintaan pasar yang meningkat akan produk LED TVnya, SHARP pun memindahkan pabrik TV nya dengan menempati area seluas 11.000 m 2.
General Manager Brand Strategy Group Division, PT SHARP Electronics Indonesia, Haruhiko Sano megungkapkan, pada bulan April 2016, Sharp berhasil memproduksi 15 Juta unit lemari es, lalu pada bulan Oktober 2016 berhasil mencapai angka 20 Juta unit TV, dilanjutkan dengan pencapaian 5 Juta unit mesin cuci pada bulan Desember 2016.
Berita Terkait
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- Promo Superindo Hari Ini 10-13 November 2025: Diskon Besar Awal Pekan!
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
Pilihan
-
Tekad Besar Putu Panji Usai Timnas Indonesia Tersingkir di Piala Dunia U-17 2025
-
Cek Fakta: Viral Isu Rektor UGM Akui Jokowi Suap Rp100 Miliar untuk Ijazah Palsu, Ini Faktanya
-
Heimir Hallgrimsson 11 12 dengan Patrick Kluivert, PSSI Yakin Rekrut?
-
Pelatih Islandia di Piala Dunia 2018 Masuk Radar PSSI Sebagai Calon Nahkoda Timnas Indonesia
-
6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
Terkini
-
Mengenal Inovasi dan Manfaat Lelang bagi Perekonomian Nasional
-
Rakhano Rilis "Sempat Tak Sempat", Lagu Galau yang Bikin Susah Move On
-
Paramount Land Gelar Pesta Rakyat 'Sinergi dalam Satu Harmoni'
-
Edukasi dan Promosi Kelestarian Hutan, FSC Forest Week di Indonesia Resmi Diluncurkan
-
Pastry Chef Audrey Tampi Gelar Demo Masak Eksklusif di Jakarta
-
Custom Desain Cincin Pernikahan Jadi Tren, Buat Cinta Makin Jadi Lebih Bermakna
-
Meriahkan HUT Kemerdekaan RI ke-79 dengan Tingkatkan Nasionalisme dan Eratkan Kebersamaan antar Karyawan
-
Rayakan HUT RI, Pergikuliner Festival Ruang Rasa Hadirkan Ragam Kuliner Indonesia di Central Park
-
Rayakan Hari Kemerdekaan Bersama Lebih dari 6000 Siswa dengan Berbagi Es Krim Gratis di Seluruh Indonesia
-
Terinspirasi HUT RI di IKN, The House of Arwuda Luncurkan Parfum Independence